FILM DOKUMENTER EKSPOSITORI FOS E-SPORT TIM E-SPORT MOBILE LEGENDS DALAM BIDANG DIRECTOR OF PHOTOGRAPHY. Hamzah Kurnia Anwar:166020019

Hamzah Kurnia Anwar (2023) FILM DOKUMENTER EKSPOSITORI FOS E-SPORT TIM E-SPORT MOBILE LEGENDS DALAM BIDANG DIRECTOR OF PHOTOGRAPHY. Hamzah Kurnia Anwar:166020019. Skripsi(S1) thesis, Fotografi dan Film.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (348kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (429kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (527kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (595kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (856kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (341kB) | Preview
Official URL: http://repository.unpas.ac.id/cgi/users/home?scree...

Abstract

Fenomena E-sport di kota Bandung saat ini berkembang pesat. Minat yang masif dari berbagai kalangan masyarakat di Kota Bandung menjadikan bukti bahwa dewasa ini permainan dalam jaringan semakin serius untuk dijadikan sebuah lapangan pekerjaan. Semakin banyak turnamen kompetitif yang diikuti oleh berbagai tim amatir sampai profesional, salah satunya adalah FOS E-SPORT yang menjadi representatif tim tier 4 atau tim amatir dari skena lokal Kota Bandung. Fleksibilitas ekosistem serta penerapan hal-hal yang mendekati olahraga konvensional semakin terasa dengan adanya federasi resmi yang mengatur tentang kebijakan dan peraturan yang mensejahterakan berbagai elemen e-sport itu sendiri. Pengaruh dari e-sport perlahan memperkenalkan jenis olahraga baru yang mampu beradaptasi dengan cepat seiring perkembangan zaman. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif, penelitian ini berupaya mengungkap proses-proses budaya gerakan yang meliputi produksi, diseminasi, eksternalisasi, tanggapan dan interpretasi olahraga elektronik sebagai cabang olahraga yang sah. Hal ini dilakukan dengan mengkaji bagaimana proses ini berimplikasi dan terhubung dengan semua aktor yang terlibat dalam praktik budaya modern ini. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi partisipan dan wawancara mendalam kepada para pegiat esport. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaku esport di Kota Bandung berupaya untuk memperkenalkan sebuah olahraga resmi dengan metode yang berbeda. Kata Kunci: E-sport, Mobile Legends, Olahraga, Dokumenter

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Divisions: Fakultas Seni dan Sastra > Fotografi dan Film 2023
Depositing User: mr FISS-Oman -
Date Deposited: 09 Oct 2023 06:28
Last Modified: 09 Oct 2023 06:28
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/66991

Actions (login required)

View Item View Item