PESAN PADA LIRIK LAGU DIRI DARI TULUS SEBAGAI BENTUK REPRESENTASI MENCINTAI DIRI SENDIRI

Pramesta, Tania Inria (2023) PESAN PADA LIRIK LAGU DIRI DARI TULUS SEBAGAI BENTUK REPRESENTASI MENCINTAI DIRI SENDIRI. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img]
Preview
Text
daftar isi tania.pdf

Download (25kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAPUS TANIA.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1 TANIA.pdf

Download (103kB) | Preview
[img]
Preview
Text
kata pengantar tania.pdf

Download (127kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover tania.pdf

Download (27kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2 TANIA.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembar persetujuan tania.pdf

Download (4kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak tania.pdf

Download (229kB) | Preview

Abstract

Lirik Lagu merupakan ekspresi seseorang tentang suatu hal yang sudah dilihat, didengar maupun dialaminya. Dalam mengekspresikan pengalamannya, penyair atau pencipta lagu melakukan permainan kata-kata dan bahasa untuk menciptakan daya tarik dan kekhasan terhadap lirik atau syair nya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis “PESAN PADA LIRIK LAGU DIRI DARI TULUS SEBAGAI BENTUK REPRESENTASI MENCINTAI DIRI SENDIRI”. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang menjelaskan fenomena secara detail melalui pengumpulan data pada saat proses penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik wawancara serta melakukan observasi untuk mengetahui respon langsung dari individu yang berkaitan tersebut. Hasil penelitian menunjukan bahwa makna teks pada lagu tersebut menceritakan tentang bagaimana kita sebagai manusia harus bisa menerima diri kita sendiri, mengikhlaskan semua yang telah terjadi pada diri kita, dan selalu bersyukur dengan apa yang kita miliki. Discourse practice merupakan dimensi yang berhubungan dengan proses produksi dan konsumsi teks, di mana proses produksi pada pembuatan lirik lagu Diri karya Tulus merupakan pengalaman dari diri penulis sendiri. Praktik sosiokultural atau dampak yang diterima masyarakat setelah mendengarkan lirik lagu Diri karya Tulus ini adalah positif karena lagu ini secara tidak langsung menjadi proses awal para pendengar untuk melakukan sesi terapi terhadap dirinya sendiri. Kata kunci: Lirik Lagu, Discource Practice, Praktik sosiokultural

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2023
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 04 Oct 2023 06:30
Last Modified: 04 Oct 2023 06:30
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/66680

Actions (login required)

View Item View Item