PENGARUH PENGEMBANGAN SOFTSKILL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA IPS KELAS XI SMAN 17 BANDUNG (Survey Pada Siswa IPS Kelas XI SMAN 17 Bandung)

LINDA, HANA NAUFAL, 195020062 (2023) PENGARUH PENGEMBANGAN SOFTSKILL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA IPS KELAS XI SMAN 17 BANDUNG (Survey Pada Siswa IPS Kelas XI SMAN 17 Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Pengesahan.pdf

Download (6MB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Abstrak.pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB I.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. BAB II.pdf

Download (232kB) | Preview
[img] Text
11. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (362kB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)
[img]
Preview
Text
14. Daftar Pustaka.pdf

Download (9kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini mengenai “Pengaruh Pengembangan Softskill Terhadap Hasil Belajar Siswa IPS Kelas XI SMAN 17 Bandung” penelitian ini dilakukan untuk mengetahui: (1) Pengembangan softskill siswa IPS kelas XI SMAN 17 Bandung: (2) Hasil belajar siswa IPS kelas XI SMAN 17 Bandung: (3) Apakah besar pengaruh softskill terhadap hasil belajar siswa IPS kelas XI SMAN 17 Bandung. Metode penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kuantittif dengan metode survei. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen angket dengan teknik analisis data menggunakan regresi linier sederhana dengan bantuan program IBM SPSS 26.0 for windows. Pada hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengembangan softskill siswa IPS kelas XI SMAN 17 Bandung dengan kategori baik sebesar 4,15%. Nilai prestasi belajar siswa 51,72% hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh pengembangan softskill terhadap hasil belajar siswa dilihat dari hasil signifikan nilai variabel softskill yaitu 6,388 < 0,5 untuk variabel Pengembangan Softskill (X) sebesar 6,388 dan ttabel 1,983 Dikarenakan nilai thitung > ttabel, maka H0 ditolak dan H1 diterima, artinya Pengembangan Softskill (X) berpengaruh signifikan terhadap Prestasi Belajar Siswa (Y). Sebagai hasil penelitian, penulis menyampaikan pesan: (i) Bagi para peserta didik IPS kelas XI SMAN 17 Bandung hendak nya dapat meningkatkan kembali prestasi belajar lebih giat (ii) Bagi peneliti selanjutnya, diharapkan penelitian ini mampu menjadi referensi dan acuan untuk melakukan penelitian lanjutan di bidang yang sama (iii) Bagi sekolah diharapkan mampu menciptakan kondisi lingkungan yang kondusif bagi peserta didik. Kata Kunci: Pengembangan Softskill, Hasil Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2023
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 01 Sep 2023 02:21
Last Modified: 01 Sep 2023 02:21
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/64884

Actions (login required)

View Item View Item