PENGARUH PENETAPAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PADA WANINA STORE KAMPOENG RADJOET

Prabawa, Andika Putra (2023) PENGARUH PENETAPAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PADA WANINA STORE KAMPOENG RADJOET. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (48kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (19kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACK.pdf

Download (23kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (198kB) | Preview

Abstract

Menghadapi permasalahan harga sesuai kemampuan atau daya saing harga harga, yang di tawarkan Wanina Store terlalu tinggi dibandingkan dengan Galleraj yang memasang harga cenderung lebih murah. sehingga mempengaruhi minat transaksional dimana menentukan konsumen untuk membeli produk adalah faktor harga, CV Kampoeng Radjoet pertama kali didirikan pada tahun 2012 di Jl. Ibrahim Aji Gang Masjid No.28 RT 006 RW 005 Kelurahan Binong Kecamatan Batununggal Bandung, Kampoeng Radjoet berfokus pada bidang industri pakaian sebagai penyuplai bahan baku, pembuatan pakaian serta menjual produk yang telah jadi dengan memiliki anak perusahaan yang menjual pakaian yang telahjadi dengan mengatasnamakan Kampoeng Radjoet salah satunya @Wanina_Store. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah : 1) Mengetahui bagaimana Gambaran Umum Wanina Store Bandung; 2) Mengetahui bagaimana Kondisiharga dan minat beli pada Wanina Store; 3) Mengetahui seberapa besar pengaruh penetapan harga terhadap minat beli pada Wanina Store; 4) Mengetahui bagaimanahambatan dan upaya Wanina Store dalam menanggapinya. Metode penelitianmenggunakan kuantitatif, Teknik pengumpulan data melalui observasi non partisipan, wawancara dan pembagian angket. Teknik analisis data menggunakan Uji Validitas, Uji Reliablitias, Uji Regresi Linear Sederhana, Uji Korelasi Rank Spearman, Uji Koefisien Determinasi dan Uji Hipotesis. Berdasarkan hasil uji hipotesis variabel harga berpengaruh signifikan terhadap Minat Beli. Besaran pengaruh dari variabel Harga terhadap Minat Beli mendapat persentase sebesar 50,9% pengaruhnya, sedangkan sisanya sebesar 49,1% adalah faktor faktor yang tidak dilakukan penelitian. Hambatan yang dialami saat ini oleh Wanina Store yang meliputi bidang pemasaran terletak pada belum pemahaman mereka mengenai manfaat fitur fitur promosi yang ada pada media sosial dan e-commerce, zona nyaman menjadi salah satu penyebab juga karena tidak ingin mengikis lebih dalam lagi biaya pemasaran. Upaya yang dilakukan oleh Wanina Store adalah : 1) Membuat sampe desain produk untuk dipersentasikan ke distributor/retailer ; 2) Pengembangan wilayah distribusi pemasaran; 3) Pengembangan saung-saung penjualan di Kampoeng Rajoet memanfaatkan tanah kosong milik Pemkot; 4) Pengembangan Show Windows untuk produk-produk pilihan di sekitar Jalan Gatot Subroto/Kiaracondong yang letaknya dalam area kelurahan binong 500 Meter dari TSM (Trans Studio Mall) Kata Kunci : Harga, Minat Beli

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2021
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 17 Apr 2023 02:37
Last Modified: 17 Apr 2023 02:37
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/63403

Actions (login required)

View Item View Item