ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI EKSPOR ALAS KAKI INDONESIA KE AMERIKA SERIKAT TAHUN 2010-2020

Refli Apriyandi, 184030037 and Dr. Heri Hermawan, SE.,MP, Pembimbing (2022) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI EKSPOR ALAS KAKI INDONESIA KE AMERIKA SERIKAT TAHUN 2010-2020. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (40kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (28kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab II.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (289kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab III.pdf

Download (202kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (77kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (67kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Alas kaki merupakan salah satu komoditas unggulan ekspor Indonesia setelah tekstil, elektronik, karet, kelapa sawit, dan produk hasil hutan yang setiap tahunnya selalu meningkat. Namun, capaian ini masih jauh dengan target yang dituju oleh kementerian perindustrian Indonesia yaitu pertumbuhan sebesar 10% setiap tahunnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Ekspor Alas Kaki Indonesia ke Amerika Serikat Tahun 2010-2020. Data yang digunakan adalah data sekunder seperti dari Badan Pusat Statistik, World Footwear Yearbook dan World Bank. Metode penelitian ini adalah analisis regresi time series menggunakan Ordinary least squares , srta jenis penelitian kuantitatif deskriptif. Hasil penelitian menggambarkan bahwa pertumbuhan Gross Domestic Bruto Amerika Serikat (X1) , Nilai Tukar Rupiah(X2), Jumlah Penduduk Amerika Serikat (X3), Harga alas kaki Amerika serikat (X4) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Ekspor Alas Kaki ke Amerika Serikat pada Tahun 2010-2020. Sedangkan, Inflasi Thiongkok berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Nilai Ekspor Alas Kaki ke Amerika Serikat pada Tahun 2010-2020. Kata Kunci: GDP, Kurs, Ekspor, Harga, Inflasi, Jumlah Penduduk

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Studi Pembangunan 2018
Depositing User: Mr Farid -
Date Deposited: 04 Nov 2022 08:00
Last Modified: 04 Nov 2022 08:00
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/60757

Actions (login required)

View Item View Item