KERJASAMA INDONESIA-JEPANG MELALUI IJEPA (INDONESIA JAPAN ECONOMIC PARTNERSHIP AGREEMENT) DAN SIGNIFIKANSINYA TERHADAP PERKEMBANGAN INDUSTRIi OTOMOTIF DI INDONESIA

Rifki Fahrezi, 182030173 (2022) KERJASAMA INDONESIA-JEPANG MELALUI IJEPA (INDONESIA JAPAN ECONOMIC PARTNERSHIP AGREEMENT) DAN SIGNIFIKANSINYA TERHADAP PERKEMBANGAN INDUSTRIi OTOMOTIF DI INDONESIA. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (317kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Tabel.pdf

Download (3kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Diagram.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Grafik.pdf

Download (4kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstract.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (221kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak (Sunda).pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (360kB) | Preview

Abstract

Sebagai negara maju, Jepanggmerupakannsatundariiinegara-negaraiidi benuaiAsiaiiyangiidiperhitungkaniuntukimenjalinikerjaisamaidanihubunganibaikidalamibida ngiapapun.HaliiniimendorongiIndonesiaimemperhitungkaniJepangiuntukimenjalinimitraipent ingidengan Jepang. Atas kesepakatan kedua negara, terjalinlah sebuah kerjasama ekonomiiIndonesia JapaniEconomiciPartnershipiAgreementi(IJEPA). Implementasi IJEPA di Indonesia diwujudkan dalamiprogram Manufacturing Industry Development Centeri (MIDEC) yang selanjutnya berubah menjadi New Manufacturing Industry Development Center (MIDEC) pada sektor penggerak, salah satunya yaitu sektor otomotif. PenelitianiiniibertujuaniuntukimenganalisaikorelasiiantaraikerjasamaiekonomiiIJEPA iterhadap industri otomotif Indonesia. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan melihat fenomena dan mengumpulkan beberapa sumber data yang diperoleh dari berbagai literatur, dan disajikan dalam bentuk deskriptif. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu studi kepustakaan (library research). Hasil penelitian yangididapat, diketahui bahwa dengan adanya IJEPA membawa pengaruh yang signifikan terhadap industriiotomotif diiIndonesia khususnya di bidang perdagangani,investasiidaniketenagakerjaaan. Di bidang perdagangan, ekspor-impor mobil CBU (completely-built up) dari data yang diperoleh bersifat fluktuatif dimana terjadi peristiwa naik-turun karena adanya pandemi Covid-19. Di bidang investasi, terjadi peningkatan yang signifikan karena adanya intervensi pemerintah dalam membantu pemulihan industri otomotif pasca pandemi. Selanjutnya di bidang ketenagakerjaan, sektor otomotif menyerap banyak tenaga kerja serta adanya peningkatan kualitas SDM dikarenakan adanya tranfer teknologi dari pihak Jepang ke Indonesia. Kata Kunci: IJEPA, MIDEC, New MIDEC, Industri Otomotif.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional 2022
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 04 Nov 2022 03:09
Last Modified: 04 Nov 2022 03:09
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/60708

Actions (login required)

View Item View Item