Fikri Sopian Sauri, 192040235 (2022) PENGARUH PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA DISTRO WORDS TREATMENT DEPARTEMENT DI KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.
Text
COVER.docx Download (69kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.docx Download (38kB) |
|
Text
BAB II.docx Download (101kB) |
|
Text
BAB I.docx Download (81kB) |
|
Text
ABSTRAK.docx Download (37kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx Download (38kB) |
|
Text
KATA PENGANTAR.docx Download (36kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.docx Download (34kB) |
|
Text
PERNYATAAN.docx Download (32kB) |
Abstract
Distro Words Treatmen Departement merupakan toko yang menjual busana di Kota Bandung. Pada penelitian awal peneliti menemukan masalah yaitu keputusan pembelian dalam hal pengenalan masalah; pencarian informasi; dan keputusan pembelian. Berdasarkan permasalahan tersebut, diduga karena promosi yang dilakukan belum maksimal. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian pada distro Words Treatment Departement di Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu penelitian kepustakaan dan penelitian langsung berupa wawancara, observasi, dan penyebaran angket kepada 50 responden yang merupakan konsumen Words Treatment Departement. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji validitas instrument, uji reabilitas instrument, regresi linier sederhana, pengujian hipotesis, koefisien korelasi rank spearman, dan koefisien determinasi. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi, terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel X (promosi) terhadap variabel Y (keputusan pembelian) sebesar 25,7%. Namun, sisanya terdapat pengaruh dari variabel epsilon (Ɛ) sebesar 74,3% meliputi variabel (Harga; Tempat dan; Kualitas Produk) yang tidak di teliti. Terdapat hambatan-hambatan dalam pelaksanaan promosi yaitu belum memilih dan menentukan tempat iklan produk yang utama. Saran dari peneliti yang barangkali dapat dipertimbangkan dalam hal promosi distro Words Treatment Departement adalah emasang iklan di Instagram atau memberi hadiah-hadiah bagi pemirsa Words Treatment Departement di media sosial tersebut agar citra distro melekat di benak khalayak atau follower. Lakukan iklan di market place Shoope yang saat ini digunakan untuk meningkatkan pertumbuhan positif penjualan distro secara online. Kata kunci: Promosi; Distro Words Treatment Departement; dan Keputusan Pembelian
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Niaga 2019 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 10 May 2022 03:22 |
Last Modified: | 10 May 2022 03:22 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/57162 |
Actions (login required)
View Item |