TIKTOK SEBAGAI REFERENSI FASHION STYLE GENERASI Z

Natasa Kumalasah Putri, 182050178 (2022) TIKTOK SEBAGAI REFERENSI FASHION STYLE GENERASI Z. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. Daftar Pustaka.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Abstrak 3 Bahasa.pdf

Download (418kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. Bab 1.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Bab 2.pdf

Download (443kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. Daftar Isi.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. Kata Pengantar.pdf

Download (446kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “TikTok Sebagai Referensi Fashion Style Generasi Z (Studi Fenomenologi TikTok Sebagai Referensi Fashion Style Di Kalangan Mahasiswa Fisip Unpas)” Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui motif, tindakan, dan makna mahasiswa Fisip Unpas dalam menggunakan TikTok sebagai referensi fashion style mereka. Metode dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori fenomenologi oleh Alfred Schutz dan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan studi kepustakaan, observasi lapangan dan wawancara dengan informan penelitian. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa motif mahasiswa Fisip Unpas menggunakan TikTok sebagai referensi fashion style adalah mereka terbantu karena konten yang informatif dan menarik, memiliki tema yang beragam sehingga mudah mencari referensi yang sesuai dan mengikuti trend fashion di TikTok. Tindakan yang dilakukan adalah mereka membeli barang yang sama ataupun membuatnya, hingga lebih berani menyesuaikan gaya atau mix and match yang sama seperti video referensi dengan menggunakan pakaian yang sudah ada. Kemudian informan memaknai TikTok memberikan manfaat dan membantu mereka dalam mencari referensi fashion style namun juga memaknainnya sebagai sesuatu yang konsumtif karena ingin membeli barang yang sama dengan video referensi fashion tersebut. Saran yang peneliti ingin sampaikan setelah melakukan penelitian ini adalah untuk bisa lebih bijak dalam menggunakannya, kita bebas mengekspresikan diri dengan nyaman dalam fashion kita terlebih lagi jika bisa membeli barang lokal yang dapat membantu ekonomi di Negara kita, kemudian jangan sampai kita memiliki gaya hidup yang konsumtif hanya untuk mengikuti trend tertentu dan dapat merugikan serta mempersulit diri sendiri baik secara mental dan finansial, untuk peneliti selanjutnya sebaiknya peneliti melakukan teori lainnya agar dapat mendapatkan penelitian dan penemuan yang lebih menarik lagi. Kata Kunci : TikTok, Fashion Style, Mahasiswa, Fenomenologi

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2018
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 18 Apr 2022 02:51
Last Modified: 18 Apr 2022 02:51
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/56852

Actions (login required)

View Item View Item