IMAS NURHASANAH, 172010098 (2022) PENGARUH PENGAWASAN INTERNAL TERHADAP EFEKTIVITAS PENGELOLAAN RUMAH SUSUN PADA UPT RUSUNAWA CINGISED KOTA BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.
Text
BAB I.docx Download (23kB) |
||
Text
ABSTRAK.docx Download (15kB) |
||
Text
BAB II.docx Download (53kB) |
||
|
Text
COVER.pdf Download (202kB) | Preview |
|
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx.pdf Download (8kB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengawasan internal terhadap efektivitas pengelolaan rumah susun pada UPT Rusunawa Cingised Kota Bandung. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan anlisis kuantitatif, sedangkan metode analisis data dengan menggunakan korelasi Product Moment yang bertujuan untuk melihat sebesar apa pengaruh antara variabel X (Pengawasan Internal) dengan variabel Y (efektivitas kerja pegawai) pada UPT Rusunawa Cingised Kota Bandung Teknik pengumpulan data dilakukan menggunakan angket kuisioner dengan responden sebanyak 31 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dari hasil perhitungan, diperoleh nilai rᵪᵧ 0.761 dan r tabel yaitu 0.768 dengan jumlah responden 31 orang dan taraf signifikan 0.05%. Dengan ketentuan, jika r hitung ≥ dari r tabel, maka hipotesis diterima. Berarti, menurut hasil dari perhitungan dapat dikatakan jika Ha diterima dan Ho ditolak, dimana Ha berarti : Terdapat pengaruh pengawasan internal terhadap efektivitas kerja pegawai pada UPT Rusunawa Cingised Kota Bandung. Pada tabel menunjukkan jika hubungan antara pengaruh pengawasan internal (X) dengan efektivitas kerja pegawai (Y) yang terjadi pada rentang 8.00-1.000 yakni dalam hubungan yang “Sangat Kuat”. Maka dapat disimpulkan bahwa efektivitas kerja pegawai pada UPT Rusunawa Cingised Kota Bandung dipengaruhi oleh pengawasan internal. Kata Kunci : Pengawasan Internal & Efektivitas Kerja.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2017 |
Depositing User: | mr yogi - |
Date Deposited: | 23 Mar 2022 01:40 |
Last Modified: | 23 Mar 2022 01:40 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/56437 |
Actions (login required)
View Item |