PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, SEMANGAT KERJA, DAN PEMBERDAYAAN TERHADAP KEBAHAGIAAN KERJASERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA DOSEN (SURVEY PADA PROGRAM VOKASI PERGURUAN TINGGI POLITEKNIKSWASTA DI JAWA BARAT)

Deden Komar Priatna, NPM : 159010038 (2019) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, SEMANGAT KERJA, DAN PEMBERDAYAAN TERHADAP KEBAHAGIAAN KERJASERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA DOSEN (SURVEY PADA PROGRAM VOKASI PERGURUAN TINGGI POLITEKNIKSWASTA DI JAWA BARAT). Disertasi(S3) thesis, Perpusatakaan Pascasarjana.

[img] Text
Artikel Deden Komar Priatna.docx

Download (43kB)

Abstract

Terdapat indikasi rendahnya kinerja dosen Program Vokasi pada Politeknik Swasta di Jawa Barat. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh budaya organisasi, semangat kerja dosen, dan pemberdayaan terhadap kebahagiaan dosen, serta implikasinya pada kinerja dosenPeguruan Tinggi Politeknik swasta di Jawa Barat. Grand theory pada penelitian ini adalah Ilmu Manajemen dan Teori Organisasi. Middle range theory pada penelitian ini adalah Manajemen Sumber Daya Manusia dan Perilaku Organisasi. Sedangkan applied theory pada penelitian ini adalah Budaya Organisasi, Semangat kerja, Pemberdayaan, Kebahagiaan dan Kinerja. Berdasarkan kajian pustaka tersebut, maka didapatkan hipotesis sebagai berikut, budaya organisasi dan Semangat kerja berpengaruh secara simultan terhadap Kebahagiaan. Budaya organisasi berpengaruh terhadap Kebahagiaan. Semangat kerja berpengaruh terhadap Kebahagiaan. Kebahagiaan berpengaruh terhadap Kinerja dosen. Kata Kunci :budaya organisasi, semangat kerja dosen, pemberdayaan, kebahagiaan dosen, kinerja dosen.

Item Type: Thesis (Disertasi(S3))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S3-Ilmu Manajemen 2018
Depositing User: Mrs Lusiawati -
Date Deposited: 13 May 2019 03:38
Last Modified: 13 May 2019 03:44
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/42144

Actions (login required)

View Item View Item