HUBUNGAN ANTARA COPING STRATEGYANAK KORBAN BENCANA GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DENGANPENAMPILAN PERAN SOSIALNYA DI KOTA PALU SULAWESI TENGAH

Dewi Amalia, 152020018 (2019) HUBUNGAN ANTARA COPING STRATEGYANAK KORBAN BENCANA GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DENGANPENAMPILAN PERAN SOSIALNYA DI KOTA PALU SULAWESI TENGAH. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
BAB 1.docx

Download (43kB)
[img] Text
COVER.docx

Download (35kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.docx

Download (714kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (41kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (23kB)
[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (19kB)

Abstract

Bencana alam seperti gempa bumi dan tsunami mengakibatkan kerugian yang sangat besar dan juga trauma yang mendalam bagi para korban bencana alam. Anak-anak yang paling rentan mengalami trauma dan stres akibat bencana. Kehilangan keluarga membuat mereka begitu merasakan trauma. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan Hubungan Antara Coping Strategy Anak Korban Bencana Gempa Bumi dan Tsunami dengan Penampilan Peran Sosialnya Di Kota Palu Sulawesi Tengah. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah studi dokumentasi, studi lapangan dengan teknik observasi, angket dan wawancara. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Deskriptif Analisis, jumlah responden sebanyak 63 anak. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Probability Sampling dengan tipe teknik Simple Random Sampling. Pengukuran variabel dalam penelitian ini meggunakan skala ordinal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara coping strategy anak korban bencana gempa bumi dan tsunami dengan penampilan peran sosialnya di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Hipotesis diuji dengan Statistics Non Parametik (Rank Spearman). Temuan penelitian menunjukan bahwa hipotesis nol ditolak berarti ada hubungan antara coping strategy anak korban bencana gempa bumi dan tsunami dengan penampilan peran sosialnya di Kota Palu Sulawesi Tengah. Kata kunci: Anak Korban Bencana, Coping Strategy, Penampilan Peran Sosial

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Kesejahteraan Sosial 2018
Depositing User: Mr Iwan Ridwan Iwan
Date Deposited: 11 Mar 2019 06:14
Last Modified: 11 Mar 2019 06:14
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/41421

Actions (login required)

View Item View Item