PENGGUNAAN MOBILE LEARNING BERBASIS ANDROID PADA PBL DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA DAN DISPOSISI SISWA SMK DITINJAU BERDASARKAN GENDER

Iona Lisa Ndakularak, NPM : 178060021 (2019) PENGGUNAAN MOBILE LEARNING BERBASIS ANDROID PADA PBL DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA DAN DISPOSISI SISWA SMK DITINJAU BERDASARKAN GENDER. Thesis(S2) thesis, Perpustakaan Unpas.

[img] Text
Artikel Iona Lisa Ndakularak.docx

Download (24kB)

Abstract

Abstrak: Kemampuan literasimatematiksangatdiperlukansiswa dalam memahami matematika. Namun kemampuan literasimatematiksiswaternyatamasihrendah. Guru dalam menyampaikan materi terasamonoton, sehinggasiswakurangaktifdankurangdapatmenyampaikan ide-ide mereka. Salah satualternatifpembelajaran yang di harapkandapatmeningkatkan kemampuan literasimatematikadalahpembelajaran menggunakan mobile learning. Penelitian ini bertujuanuntuk: 1) Mengkajipembelajaran menggunakan mobile learninglebihbaikdari pada kemampuan siswa yang memperolehpembelajaran matematika secarakonvensionalditinjauberdasarkan gender; 2) Mengkaji kemampuan literasi matematika siswa yang mendapatpembelajarandengan menggunakan mobile learninglebihbaikdaripadasiswa yang memperolehpembelajarankonvensionalditinjauberdasarkan gender; 3) Mengkajidisposisisiswa yang mendapatpembelajarandengan menggunakan mobile learningdansiswa yang mendapatpembelajarankonvensionalditinjauberdasarkan gender; 4) Mengkajikorelasidisposisidan kemampuan literasi matematika siswa yang memperolehpembelajaran menggunakan mobile learningdanpembelajarankonvensional; 5) Menelaahkeunggulandankelemahanpenggunamobile learningdibandingkandenganpenggunaanpembelajarankonvensional; 6) BagaimanaPengembanganPembelajaran dalam mobile learning. Menurutmetodenya, penelitian ini menggunakan metode mix method tipe embedded design dandesainya menggunakan quasi-eksperimen. Populasipenelitian ini adalahsemua kelas X SMK Bakti Nusantara 666 Bandung tahunajaran 2018/2019. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupatestipeuraian kemampuan literasidanskaladisposisimatematik yang menggunakan model Skala Likert. Berdasarkananalisis data hasilpenelitian, diperolehkesimpulan: 1). Pembelajaran yang menggunakan mobile learninglebihbaikdari pada kemampuan siswa yang memperolehpembelajaran matematika secarakonvensionalditinjauberdasarkan gender (ditinjauberdasarkankeseluruhan, laki-lakidanperempuan); 2) Kemampuan literasimatematiksiswa yang mendapatkanpembelajaran menggunakan mobile learninglebihbaikdibandingkandengansiswa yang mendapatkanpembelajaran matematika dengan model pembelajarankonvensionalditinjauberdasarkan gender (keseluruhan, perempuan, danlaki-laki); 3) Disposisimatematiksiswa yang mendapatkanpembelajaran menggunakan mobile learninglebihbaikdibandingkandengansiswa yang mendapatkanpembelajaran matematika dengan model pembelajarankonvensionalditinjauberdasarkan gender (keseluruhan, perempuan, danlaki-laki); 4) Tidakterdapatkorelasiantara kemampuan literasidandisposisimatematiksiswa yang memperolehpembelajaran menggunakan mobile learningdengan yang memperolehpembelajarankonvensional; 5) Terdapatkeunggulandankelemahanpenggunamobile learningdibandingkandenganpenggunaanpembelajarankonvensional. Kata kunci: LiterasiMatematik, Mobile Learning, DisposisiMatematik, Gender.

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S2-Pendidikan Matematika 2018
Depositing User: Mrs Lusiawati -
Date Deposited: 05 Mar 2019 08:30
Last Modified: 05 Mar 2019 08:30
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/41134

Actions (login required)

View Item View Item