PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN AKTIFITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (Penelitian Tindakan Kelas pada Materi Koperasi untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Dilakukan Di Kelas IV SDN 43 Tanjungpandan)

DWI APRILIANTI, 115060065 (2018) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN AKTIFITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (Penelitian Tindakan Kelas pada Materi Koperasi untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Dilakukan Di Kelas IV SDN 43 Tanjungpandan). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER DWI.pdf

Download (24kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak indo .pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak inggris.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak sunda.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I DWI acc.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II DWI acc.pdf

Download (353kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III DWI acc.pdf

Download (710kB) | Preview
[img] Text
BAB IV DWI acc.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V DWI acc.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (166kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (85kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini berisi tentang penerapan model inkuiri yang bertujuan untuk meningkatkan keaktivan dan hasil belajar siswa kelas IV SDN 43 Tanjungpandan dalam pembelajaran IPS pada materi koperasi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Permasalahan yang dihadapi pada pembelajaran ini adalah proses pembelajaran yang dilakukan masih menggunakan metode ceramah dimana pembelajaran berpusat pada guru tanpa melibatkan siswa langsung sehingga tidak menarik minat siswa menjadi kurang aktif dalam mengikuti kegiatan belajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari 3 siklus, dengan ketentuan satu siklus 2 kali pertemuan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes, observasi, angket, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan pelaksanaan tindakan yang telah dilakukan, secara keseluruhan telah menunjukkan adaanya peningkatan proses pembelajaran. Data yang diperoleh pada pelaksanaan pembelajaran siklus I memperoleh presentase 75%, siklus II 80% dan pada siklus III 90%. Adapun nilai aktuvitas siswa memperoleh presentase siklus I 70%, siklus II 75% dan siklus III 89%. Untuk hasil belajar memperoleh presentase siklus I 79% dan siklus II 86% dan siklus III 99%. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan model inkuiri dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV SDN 43 Tanjungpandan dalam pembelajaran IPS pada materi koperasi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kata Kunci : Model Inkuiri, Aktivitas, Hasil Belajar.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 27 Oct 2018 02:03
Last Modified: 27 Oct 2018 02:03
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/39974

Actions (login required)

View Item View Item