Dina Agustian Lesmana, 144020006 and Pembimbing I, Justinia Castellani, SE., M.Si., Ak., C.A. (2018) PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK MENGENAI AKUNTANSI PERPAJAKAN, KUALITAS PELAYANAN PAJAK DAN SANKSI PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK (Survey pada Wajib Pajak Orang Pribadi Pengusaha Tertentu di Wilayah Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Bojonagara). Skripsi(S1) thesis, Perpustakaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung.
|
Text
COVER.pdf Download (30kB) | Preview |
|
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (197kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (92kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (373kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (104kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (397kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (653kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis seberapa besar pengaruh pemahaman wajib pajak mengenai akuntansi perpajakan, kualitas pelayanan pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Sampel penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi pengusaha tertentu yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Bojonagara. Teknik pengumpulan data yang digunakan melalui data primer dengan menyebarkan kuesioner. Analisis statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas dan reliabilitas instrumen, analisis regresi linear sederhana, analisis korelasi dan uji koefisien determinasi dengan bantuan SPSS For Windows. Berdasarkan metode Probability Sampling. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan adalah Proportionate Stratified Random Sampling, maka dilakukan pengujian hipotesis secara parsial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial pemahaman wajib pajak mengenai akuntansi perpajakan, kualitas pelayanan pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Besarnya pengaruh pemahaman wajib pajak mengenai akuntansi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak sebesar 45,5%. Besarnya pengaruh kualitas pelayanan pajak terhadap kepatuhan wajib pajak sebesar 56,8% dan besarnya pengaruh sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak sebesar 76,9%. Kata Kunci: Pemahaman Akuntansi Perpajakan, Kualitas Pelayanan Pajak, Sanksi Pajak dan Kepatuhan Wajib Pajak
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2014 |
Depositing User: | nining widianingsih |
Date Deposited: | 06 Oct 2018 02:57 |
Last Modified: | 03 Nov 2018 06:55 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/37655 |
Actions (login required)
View Item |