PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERINTEGRASI Q.S. AR-RUM: 41 UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEANEKARAGAMAN HAYATI DI SMAN 17 BANDUNG

NOVIANTY MARYAM, 145040096 (2018) PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERINTEGRASI Q.S. AR-RUM: 41 UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP KEANEKARAGAMAN HAYATI DI SMAN 17 BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (112kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK inggris.pdf

Download (142kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK sunda.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (161kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (455kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (661kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (625kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (92kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilakukan berdasarkan latar belakang rendahnya hasil belajar siswa kelas X MIPA SMA Negeri 17 Bandung terhadap suatu konsep yang disebabkan antara lain oleh penerapan model pembelajaran yang kurang tepat sehingga siswa memiliki hasil belajar yang rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran Problem Based Learning Terintegrasi Q.S. Ar-rum: 41 pada subkonsep ancaman dan upaya pelestarian keanekaragaman hayati di SMA Negeri 17 Bandung. Populasi dari penelitian ini adalah siswa kelas X MIPA SMA Negeri 17 Bandung, yaitu pada kelas X MIPA 6 sebagai kelas eksperimen dan X MIPA 7 sebagai kelas kontrol. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasii Eksperimental dengan desain One-Group Pretest-Posttest Design dengan adanya kelas kontrol. Instrument penelitian yang digunakan adalah tes kemampuan yang mengukur hasil belajar berupa 10 soal Plihan Ganda. Setelah dilakukan penelitian pretest dan posttest peneliti melanjutkan dengan uji t dan diperoleh dengan hasil uji t pretest signifikan karena memiliki nilai signifikansi 0,959 yang lebih besar daripada signifikan α=0,05, uji t pada posttest juga signifikan karena memiliki nilai signifikan sebesar 0,886. Sedangkan ketercapaian presentase rata-rata hasil belajar siswa di kelas eksperimen sebesar 76,36% dan hasil posttest di kelas kontrol sebesar 66,67% Hasil pengolahan data penelitian ini menunjukkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning Terintegrasi Q.S. Ar-rum: 41 dapat meningkatkan hasil belajar siswa Kata Kunci : Model Problem Based Learning Terintegrasi Q.S. Ar-rum: 41, Hasil Belajar Siswa.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Biologi 2018
Depositing User: Mr Andi Wijaya
Date Deposited: 03 Oct 2018 04:46
Last Modified: 03 Oct 2018 04:46
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/37267

Actions (login required)

View Item View Item