PENGARUH EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KESESUAIAN TUGAS TEKNOLOGI ( TASK TECHNOLOGY FIT ) TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT Pinus Merah Abadi Kota Bandung)

Anna Sari Sigalingging, 134020352 (2017) PENGARUH EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KESESUAIAN TUGAS TEKNOLOGI ( TASK TECHNOLOGY FIT ) TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT Pinus Merah Abadi Kota Bandung). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (370kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I FIX.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II FIX.pdf

Download (487kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III FIX.pdf

Download (629kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (222kB) | Preview
[img]
Preview
Text
raw-7[1].pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Image
scanner_20171027_151751.jpg

Download (896kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis seberapa besar pengaruh efektivitas sistem informasi akuntansi dan kesesuaian tugas teknologi ( task technology fit ) terhadap kinerja karyawan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 54 karyawan bagian keuangan pada PT Pinus Merah Abadi. Metode yag digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada responden sesuai sampel yang telah dite ntukan. Analisis statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui uji validitas dan reliabilitas instrumen, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, analisis korelasi dan uji koefisien determinasi dengan bantuan SPSS for Windows . Pe ngujian hipotesis dilakukan baik secara parsial dengan uji - t maupun secara simultan melalui uji F . Hasil penelitian menunjukkan bahwa s ecara parsial, besarnya pengaruh efektivitas sistem akuntansi terhadap kinerja karyawan yaitu 29,0% sedangkan besarnya pengaruh kesesuaian tugas teknologi ( task techno l ogy fit ) terhadap kinerja karyawan yaitu 37,7% . Secara simultan besarnya pengaruh efektivitas sistem akuntansi dan kesesuaian tugas teknologi ( task technology fit ) terhadap kinerja karyaw an adalah 66,7% sedangkan sisanya sebesar 33,3% merupakan pengaruh dari faktor lain seperti motivasi, lingkungan, beban kerja, maupun kepuasan kerja karyawan. Kata Kunci : Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi (SIA), Kesesuaian Tugas Teknologi ( Task Technology Fit ) , Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2013
Depositing User: Mr Farid -
Date Deposited: 27 Oct 2017 10:40
Last Modified: 27 Oct 2017 10:40
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/31620

Actions (login required)

View Item View Item