PENGGUNAAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS OPEN INQUIRY PADA KONSEP SISTEM GERAK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA

ILMAN NURBAITI FIRDAOS, 125040041 (2016) PENGGUNAAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS OPEN INQUIRY PADA KONSEP SISTEM GERAK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. COVER PENGGUNAAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS OPEN INQUIRY.pdf

Download (19kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. ABSTRAK INDONESIA.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK INGGRIS.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB I.pdf

Download (219kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. BAB II.pdf

Download (318kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (170kB) | Preview

Abstract

Penggunaan L embar Kerja Siswa Berbasis Open Inquiry Pada Konsep Sistem Gerak Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa . Dibawah bimbingan: Prof. Dr. H.Toto Sutarto Gani Utari, M.Pd dan Cita Tresnawati, S.Pd.,M.Pd. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa kelas XI SMA dengan me nggunakan LKS berbasis open inquiry pada praktikum struktur tulang. Metode yang digunakan adalah metode Pre - Experimental dengan desaian one group pretest posttest. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPA sebanyak 20 siswa disalah satu SMA swasta di kota Bandung. Hasil analisis menggunakan uji t didapatkan hasil t hitung 15,51 sedangkan t tabel 2,71 Gain yang didapatkan sebesar 0,49 yang berarti peningkatan denagn kategori sedang. Rata - rata nilai sikap (afektif) sebesar 83,53 hal ini menunjukan bahwa sikap siswa selama pengunaan LKS berbasis open inquiry sangat baik. Nilai rata - rata keterampilan (psikomotor) siswa yaitu 76,45 termasuk dalam katego ri baik, artinya siswa terampil dalam melakukan praktikummenggunakan LKS berbasis open inquiry . Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penggunaan LKS berbasis Open inquiry efektif untuk meningkatkan hasil belajar, sikap dan kerampilan siswa kelas XI pada pr aktikum struktur tulang. Kata kunci : Hasil belajar, Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis open inquiry , sikap siswa (afektif), Keterampilan siswa (psikomotor) .

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Biologi 2016
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 24 Sep 2016 15:34
Last Modified: 24 Sep 2016 15:34
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/12685

Actions (login required)

View Item View Item