PEMBELAJARAN ME NULIS KREATIF TEKS PUISI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA POJECTED MOTION PADA SISWA KELAS VII SMP PASUNDAN 2 BANDUNG TAHUN PELAJARAN 201 5 /201 6

MAULIDA FAUZIYAH, 125030074 (2016) PEMBELAJARAN ME NULIS KREATIF TEKS PUISI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA POJECTED MOTION PADA SISWA KELAS VII SMP PASUNDAN 2 BANDUNG TAHUN PELAJARAN 201 5 /201 6. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
Halaman Sampul.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK jadi.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACT.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (191kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (9kB) | Preview

Abstract

Menulis merup a kan salah satu kegiatan komunikasi secara tidak langsung. Menulis merupakan kegiatan yang produktif. Salah satu cara untuk meningkatkan kretifitas dalam pembelajaran menulis yaitu dengan adanya media yang dapat membangkitkan semangat belajar peserta didik . Media Projected Motion dirasa cukup efekti f untuk meningkatkan kreatifitas dal am proses pembelajaran menulis. Berdasarkan hasil pem a paran di atas , penulis tertarik melakukan penelitian dengan judul: “Pembelajaran Me nulis Kreatif Teks Puisi d engan Menggunakan Media Projected Motion Pada Siswa Kelas VII B SMP Pasundan 2 Bandung”. Dari judul tersebut penulis merumuskan beberapa masalah, diantaranya: 1) Mampukah penulis merencanakan, melaksanakan , dan menilai pembelajaran menulis kreatif teks puis i dengan meng gunakan media Projected Motion pa da siswa kelas VII SMP Pasundan 2 Bandung? 2) Mampukah siswa kelas VII SM P Pasundan Bandung menulis teks pui si mem perhatikan unsur - unsur puisi? 3) Efektifkah media Projected Motion diterapkan dalam pembelajaran menulis teks puisi pada siswa kelas VII SMP Pasundan 2 Bandung? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan penulis, kemampuan siswa , dan keefektipan media Projected Motion dalam pembelajaran menulis teks puisi di kelas VII B SM P Pasundan Bandung. Hipotesis yang penulis rumuskan yaitu: 1) Penulis mampu merencanakan, melaksanakan, dan menilai pembelajaran memproduksi teks puisi dengan menggunakan media projected motion di kela VII B SMP Pasundan Bandung. 2) Siswa kelas VII B SM P Pasundan 2 Bandung ma mpu menulis teks puisi sesuai dengan unsur - unsur puisi . 3) Media projected motion efekti f digunakan dalam pembelajaran menulis teks puisi di kelas VII B Pasundan 2 Bandung. Metode penelitian yang penulis gunakan adal ah metode eksperimen dengan tek nik stud i pustaka, observasi, uji coba, tes, dan teknik analisis. Adapun hasil penelitiannya sebagai berikut: 1. Penulis mampu merencanakan, melaksanakan, dan menilai pembelajaran menulis kreatif teks puisi dengan menggunakan media projected motion di kelas VII B SMP Pasundan 2 Bandung. Hal ini dibuktikan dengan ni lai perencanaan dan pelaksanaan 3,60. 2. K elas VII B SMP Pasundan 2 mampu menulis teks puisi berdasarkan unsur - unsur teks puisi . Hal ini terbukt i dengan nilai rata - rata pretes ? dan postes? Dengan kenai kan ? 3. Media projected motion efektif digunakan dalam pembelajaran menulis teks puisi di kel as VII B SMP Pasundan 2 Bandung hal ini terbukti dari perhitungan statistik dengan hasil t hitung ?>t tabel pada tingkat kepercayaan 95% dan db sebesar 21 Berdasark an fakta tersebut, penulis menyimpulkan pembelajaran yang penulis lakukan berhasil. Kata kunci: P embelajaran, menulis kreatif teks puisi , unsur - unsur teks, media projected motion

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bahasa Indonesia 2016
Depositing User: mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 19 Sep 2016 17:07
Last Modified: 19 Sep 2016 17:07
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/12186

Actions (login required)

View Item View Item