Irvin Kei Junoz Ginting, Ginting, Irvin Kei Junoz (2024) ANGKA KEJADIAN KASUS TRAUMA KEPALA BERDASARKAN KLASIFIKASI DERAJAT KEPARAHANNYA PADA PASIEN DI RUMAH SAKIT QOLBU INSAN MULIA PADA TAHUN 2022. Skripsi(S1) thesis, UNIVERSITAS PASUNDAN.
|
Text
COVER.pdf Download (255kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (301kB) | Preview |
|
|
Text
BAB 1.pdf Download (245kB) | Preview |
|
|
Text
BAB 2.pdf Download (346kB) | Preview |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (244kB) |
||
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (314kB) |
||
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (234kB) |
||
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (308kB) |
||
|
Text
HALAMAN PEPNGESAHAN.pdf Download (130kB) | Preview |
|
|
Text
TURNITIN.pdf Download (8kB) | Preview |
Abstract
Latar Belakang: Trauma kepala atau cedera kepala adalah setiap trauma pada kulit kepala, tengkorak atau otak dimana trauma tersebut bisa tertutup atau terbuka. di Indonesia menurut data riset Kesehatan dasar (RISKEDAS) menunjukan presentase kasus trauma kepala sebesar 11.9%. sekitar 40,6% disebabkan oleh kecelakaan sepeda motor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui angka kejadian berdasarkan umur, jenis kelamin, dan derajat keparahan penderita trauma kepala Metode: Penelitian menggunakan metode deskriptif retrospektif . Penelitian ini diperoleh dari seluruh data rekam medis pasien yang telah diolah dan memenuhi kriteria inklusi Hasil: Pasien terbanyak berada di rentang usia antara 20-59 tahun sebanyak 92 pasien (59%) dengan jenis kelamin paling banyak adalah laki-laki sebanyak 52 pasien, penyebab trauma kepala paling banyak pada pasien disebabkan oleh kecelakaan lalu lintas dengan jumlah 114 kasus(72%), derajat keparahan trauma kepala terbanyak adalah trauma kepala ringan (CKR) dengan jumlah kasus sebanyak 126 (80%). Kesimpulan: Hasil penelitian pada RS Qolbu Insan Mulia menunjukan bahwa pada tahun 2022 adalah 157 kasus. Pada penelitian ini didapatkan penderita trauma kepala sering terjadi pada laki-laki pada usia 20 – 59 tahun yang disebabkan kecekalakaan lalu lintas dengan derajat keparahan trauma kepala berupa trauma kepala ringan. Kata Kunci : Trauma Kepala. Trauma,
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Trauma Kepala. Trauma |
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Pendidikan Sarjana Kedokteran 2024 |
Depositing User: | Mr Perpustakaan FK |
Date Deposited: | 05 Mar 2024 07:20 |
Last Modified: | 05 Mar 2024 07:20 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/68100 |
Actions (login required)
View Item |