ANALISIS PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE FAN-N-PICK DENGAN TWO STAY TWO STRAY DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK (Studi Eksperimen Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X SMAN 12 Bandung)

Hidayat, Asep Tofik, 195020030 (2023) ANALISIS PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE FAN-N-PICK DENGAN TWO STAY TWO STRAY DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK (Studi Eksperimen Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X SMAN 12 Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (63kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING ASEP.pdf

Download (456kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI ASEP.pdf

Download (450kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. Abstrak.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Abstract.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. Ringkesan.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. Bab I.pdf

Download (153kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab II.pdf

Download (220kB) | Preview
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (292kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (605kB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (79kB)
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (79kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Permasalahan dan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar antara kelas eksperimen 1 dengan 2, serta mengetahui seberapa besar pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe fan-n-pick dan two stay two stray terhadap hasil belajar peserta didik di SMAN 12 Bandung. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas X SMAN 12 Bandung, tahun ajaran 2022/2023, terdiri dari 2 kelas yaitu kelas X-11 sebagai kelas eksperimen 1 dan X-10 sebagai kelas eksperimen 2. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah tes berupa pretest dan post-test, serta dokumentasi untuk menjawab permasalah tersebut menggunakan studi kuasi eksperimen. Variabel penelitian ini terdiri dari variabel independen X1 (bebas) yaitu penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe fann-pick (X1), variabel independent X2 (bebas) yaitu penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray dan variabel dependen (terikat) yaitu hasil belajar (Y) peserta didik. Berdasarkan hasil penelitian terdapat perbedaan hasil belajar pada kelas eksperimen 1 dibandingkan dengan kelas eksperimen 2, yaitu sebesar 0,97. Perbedaan tidak signifikan terlihat pada kelas eksperimen 1 terhadap kelas eksperimen 2 ditunjukkan dengan nilai Asymp.Sig. 0,466. Pengujian hipotesis (Ujit) dapat dilihat bahwa nilai probabilitas signifikansi atau p-value sebesar 0,000. Hipotesis yang berbunyi model pembelajaran kooperatif tipe fan-n-pick (X1) atau two stay two stray (X2) terhadap kemampuan hasil belajar (Y) sebesar 39,2% pada (X1) berpengaruh kecil dan sebesar 87,1% (X2) berpengaruh besar pada siswa kelas X tahun ajaran 2022/2023 di SMAN 12 Bandung. Kata Kunci: Model Fan-N-Pick, Two Stay Two Stray, Hasil Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2023
Depositing User: E. Nurhayati Djaroni
Date Deposited: 06 Oct 2023 07:48
Last Modified: 06 Oct 2023 07:48
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/66877

Actions (login required)

View Item View Item