PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN PPKn (Studi Deskriptif Pada Kelas VIII di SMP Pasundan 4 Bandung)

Anjas Jasmiyanti, 165010005 (2020) PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN PPKn (Studi Deskriptif Pada Kelas VIII di SMP Pasundan 4 Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (15kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (13kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Abstrak Indonesia.pdf

Download (286kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. Abstrak Inggris.pdf

Download (279kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (397kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (417kB) | Preview
[img] Text
8. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (336kB)
[img] Text
9. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
10. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (201kB)
[img]
Preview
Text
5. Daftar Pustaka.pdf

Download (184kB) | Preview
Official URL: https://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi belajar terhadap peningkatan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran PPKn di SMP Pasundan 4 Bandung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif sedangkan metode yang digunakan penelitian ini adalah deskriptif. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, verifikatif data melalui perhitungan rata-rata, regresi linear sederhana dan koefisien determinasi dengan bantuan SPSS versi 25.0 for windows. Berdasarkan hasil olah data, diperoleh skor rata-rata motivasi belajar sebesar 52.50 dengan presentase persentase sebesar 35% ada pada kategori cukup. Sedangkan skor rata-rata hasil belajar sebesar 35.54 dengan presentase sebesar 53% ada pada kategori cukup. Diperoleh uji hipotesis ini menggunakan uji regresi linear sederhana, dapat diketahui nilai signifikansi (Sig.) 0,000. Dimana 0,000 ini lebih kecil atau kurang dari 0,05 maka H0 diterima dan Hₐ ditolak, (signifikan) variabel Motivasi Belajar (X) terhadap variabel Hasil Belajar (Y). Artinya Ho:pyx = 0 ditolak dan Ha:pyx ≠ 0 diterima dimana terdapat pengaruh motivasi belajar terhadap peningkatan hasil belajar peserta didik. Dan juga diperoleh Diperoleh koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,397 yang mengandung pengertian bahwa pengaruh variabel bebas yaitu Motivasi Belajar (X) terhadap variabel terikat yaitu Hasil Belajar (Y) adalah sebesar 39,7% dan selebihnya dipengaruhi oleh variabel lain. Sehingga akhir penelitian, penulis menyampaikan saran kepada pendidik atau guru SMP Pasundan 4 Bandung diharapkan dapat dijadikan sumber informasi terutama dalam meningkatan motivasi belajar terhadap hasil belajar peserta didik sebagai bahan masukan dalam upaya meningkatkan kualitas pembelajaran melalui perbaikan pada proses pembelajaran. Kata kunci: Motivasi Belajar, Hasil Belajar dan Mata Pelajaran PPKn

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PPKN 2018
Depositing User: Iyas -
Date Deposited: 21 Oct 2020 04:18
Last Modified: 21 Oct 2020 04:18
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/49587

Actions (login required)

View Item View Item