PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE GROUP TO GROUP EXCHANGE (GGE)

USWATUN TOBRI WIDIYANTI, 175050052 (2018) PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE GROUP TO GROUP EXCHANGE (GGE). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
1_cover.pdf

Download (48kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK 1.pdf

Download (273kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACT 2.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (320kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (675kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (759kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (184kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (210kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Pembelajaran matematika memiliki kompetensi yang harus dicapai siswa salah satunya terdapat pada indikator kemampuan komunikasi matematis yaitu siswa mampu mengomunikasikan suatu gagasan matematika dengan jelas. Selain itu disposisi matematis juga penting dalam pembelajaran matematika. Dalam hal ini, kemampuan komunikasi matematis siswa dan disposisi matematis siswa masih tergolong rendah maka untuk meningkatkannya dapat dengan menggunakan pembelajaran aktif tipe Group To Group Exchange (GGE). Penelitian ini bertujuan untuk; (1) mengetahui kemampuan komunikasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran aktif tipe Group To Group Exchange (GGE) lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional, (2) mengetahui apakah terdapat perbedaan disposisi matematis antara siswa yang memperoleh pembelajaran aktif tipe Group To Group Exchange (GGE) dengan siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional, (3) mengetahui korelasi antara kemampuan komunikasi dengan disposisi matematis. Penelitian ini menggunakan metode kuas eksperimen. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini siswa kelas VIII di salah satu SMP di Bandung dengan sampel sebanyak 32 siswa pada masing-masing kelas VIII-E sebagai kelas kontrol dan VIII-F sebagai kelas eksperimen. Instrumen yang digunakan berupa tes kemampuan komunikasi matematis yang diberikan kepada siswa sebelum dan sesudah perlakuan, serta angket disposisi matematis. Data dianalisis menggunakan uji statistika pada software SPSS Statistic 20 for windows. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu; (1) Kemampuan komunikasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran aktif tipe Group to Group Exchange (GGE) lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional, (2) Tidak terdapat perbedaan disposisi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran aktif tipe Group to Group Exchange (GGE) dengan siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional, (3) Tidak terdapat korelasi antara kemampuan komunikasi matematis siswa dengan disposisi matematis yang memperoleh pembelajaran aktif tipe Group To Group Exchange (GGE). Kata Kunci : Kemampuan Komunikasi Matematis, Disposisi Matematis, Pembelajaran Aktif Tipe Group To Group Exchange (GGE)

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Matematika 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 24 Oct 2018 04:10
Last Modified: 24 Oct 2018 04:10
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/39808

Actions (login required)

View Item View Item