PERANCANGAN PACKET MARKING UNTUK KLASIFIKASI TRAFIK INTERNET

IMRON, 113040054 and Doddy Ferdiansyah, DS and Ferry Mulyanto, DS (2016) PERANCANGAN PACKET MARKING UNTUK KLASIFIKASI TRAFIK INTERNET. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
BAB1_113040054.pdf

Download (116kB) | Preview
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Universitas Pasundan merupakan instansi pendidikan, dimana dalam keberlangsungannya membutuhkan sebuah akses jaringan internet. Akses jaringan yang dilakukan oleh klien di UNPAS sangat tinggi, dengan ini harus dilakukan sebuah klasifikasi trafik internet untuk mengenali sebuah trafik yang ada. Adapun trafik yang diklasifikasi yaitu trafik internet dengan kategori ringan dan berat. Pada penelitian ini akan dilakukan analisis dan perancangan packet marking mulai dari analisis topologi jaringan, analisis komponen packet marking, analisis skenario dan paket yang dimarking, dan Perancangan komponen untuk melakukan packet marking. Tujuan dari penelitian ini menghasilkan rancangan packet marking untuk klasifikasi trafik internet dengan kategori ringan dan berat. Kata Kunci : UNPAS, trafik internet, packet marking, klasifikasi packet marking, trafik internet kategori ringan, trafik internet kategori berat.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2015
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 21 Mar 2016 08:29
Last Modified: 21 Mar 2016 08:29
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/1165

Actions (login required)

View Item View Item