PENENTUAN ALTERNATIF MATERIAL PADA KOMPONEN UTAMA MEJA HYDRAULIC DENGAN PENDEKATAN MULTI CRITERIA DECISION MAKING PROMETHEE-GAIA PADA ZONA PENGECATAN DI PT.PINDAD (PERSERO)

Ahmad Rafii, Dhia and Herli Sumerli, Chevy and Yogaswara, Yogi (2024) PENENTUAN ALTERNATIF MATERIAL PADA KOMPONEN UTAMA MEJA HYDRAULIC DENGAN PENDEKATAN MULTI CRITERIA DECISION MAKING PROMETHEE-GAIA PADA ZONA PENGECATAN DI PT.PINDAD (PERSERO). Thesis(S2) thesis, UNIVERSITAS PASUNDAN.

[img]
Preview
Text
JURNAL_Dhia Ahmad Rafii_218030015.pdf

Download (840kB) | Preview

Abstract

Dalam pelaksanaan sebuah produksi pada industri manufaktur tentu tidak akan lepas dari beragam resiko bagi pekerja lapangan yang melakukan pekerjaanya dengan berhadapan langsung dengan produk seperti kecelakaan kerja, kelelahan berlebih, kesehatan pekerja dan permasalahan pada Musculoskeletal pekerja. penelitian yang akan dilakukan maka akan dilakukan pemilihan material pembangun untuk komponen utama dari meja Hydraulic dengan menggunakan Multi Criteria Decision Making dan menggunakan metode Promethee-Gaia. Dalam penelitian ini akan dilakukan pemilihan material terhadap enam komponen utama dari rancangan meja Hydraulic yang Dimana terdiri kotak mesin, katup mesin, kaki meja, Lifting Cylinder Box, meja, dan Object Lock. Komponen-komponen tersebut kemudian akan dilakukan pemilihan jenis material pembangun yang dimana material tersebut terdiri dari Alloy Steel, Galvanized Steel, Ductile Iron, dan aluminium 6061. Kata Kunci : Multi Criteria Decision Making, Meja Hydraulic, Promethee, Gaia, Perancangan Biaya Material

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S2-Teknik Industri 2024
Depositing User: Mr soeryana soeryana
Date Deposited: 06 Dec 2024 07:01
Last Modified: 06 Dec 2024 07:01
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/74470

Actions (login required)

View Item View Item