PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS GENERASI Z MELALUI APLIKASI X (TWITTER) (Studi Kasus Pada Pengikut Autobase @collegemfs di Aplikasi X)

Prawira, Rhai Dira (2024) PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS GENERASI Z MELALUI APLIKASI X (TWITTER) (Studi Kasus Pada Pengikut Autobase @collegemfs di Aplikasi X). Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
daftar pustaka.pdf

Download (201kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar isi.pdf

Download (208kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
kata pengantar.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (369kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (277kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembar persetujuan.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (234kB) | Preview

Abstract

Generasi Z yang tumbuh bersamaan dengan berkembangnya teknologi, tentu saja sangat akrab dengan internet dan media sosial. Twitter adalah salah satu media sosial yang digunakan oleh generasi Z. Twitter digunakan oleh generasi Z sebagai media baru untuk berkomunikasi dan mencari informasi. Twitter menjadi salah satu media baru yang digunakan generasi Z untuk mengembangkan kemampuan berpikir kritis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengembangan kemampuan berpikir kritis generasi Z. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dalam studi kasus, dan juga menggunakan teori New Media dan teori critical thinking. Pengumpulan data dilakukan dengan, observasi, dokumentasi, dari wawancara kepada generasi Z yang menggunakan Twitter dan mengikuti autobase @collegemfs sebagai media berpikir kritis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh jawaban dari permasalahan mengenai penggunaan Twitter sebagai media pengembangan kemampuan berpikir kritis generasi Z. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa setelah melalui teori yang meliputi, konsep- konsep, dan instrumen diatas menjelaskan bahwa, generasi Z sudah cukup kritis dalam menggunakan Twitter sebagai media baru, dan tidak gampang termakan berita bohong atau hoaks. Sebagian besar sudah sangat aware dengan keterampilan berpikir kritis. Kata Kunci: Media Baru, Generasi Z, Berpikir Kritis, Twitter.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2024
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 08 Oct 2024 02:13
Last Modified: 08 Oct 2024 02:13
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/72337

Actions (login required)

View Item View Item