TREN STAGE PHOTOGRAPHY DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM ANGKRINGAN MUSIK (Studi Fenomologi Mengenai Tren Stage Photography di Media Sosial Instagram Angkringan Musik)

Afrizal, Mochammad Rafii (2024) TREN STAGE PHOTOGRAPHY DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM ANGKRINGAN MUSIK (Studi Fenomologi Mengenai Tren Stage Photography di Media Sosial Instagram Angkringan Musik). Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (127kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (184kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (176kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (150kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (300kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “TREN STAGE PHOTOGRAPHY DI MEDIA INSTAGRAM ANGKRINGAN MUSIK”. Tujuan dari penelitian ini adalah utuk mengetahui motif yang mendasari para pecinta stage photography terhadap media sosial Instagram angkringan musik. Makna dari stage photography dan tindakan dari stage photography tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualiatif dengan teori fenomologi. Dalam penelitian ini melibatkan tujuh orang informan yang terdiri dari dua informan ahli, tiga informan kunci dan dua informan pendukung. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara mendalam dan studi keperpustakaan. Berdasarkan hasil penelitian bahwa motif dari trend stage photography untuk mengembangkan karya-karya kreatif baru dalam bidang fotografi panggung. Selain itu, mereka juga bertujuan untuk membangun citra merek yang kuat yang dapat memengaruhi peluang kerja dan koneksi profesional mereka di industri ini. Kemudian makna dari trend stage photography para pengguna stage photography memperoleh pemahaman yang lebih dalam tentang signifikansi dari aktivitas yang mereka lakukan. Mereka mulai menyadari bahwa Instagram tidak hanya berfungsi sebagai sarana untuk berbagi foto belaka, melainkan juga merupakan sebuah platform yang membangun citra merek yang memiliki dampak yang signifikan, baik dari segi komersial maupun informatif. Dan yang terakhir yaitu tindakan dari trend stage photography yaitu, Pengguna stage photography menunjukkan partisipasi mereka dengan cara mengunggah karya-karya mereka ke platform Instagram. Mereka tidak hanya mengunggah foto-foto mereka, tetapi juga menggunakan caption yang relevan dan hashtag untuk membantu meningkatkan jangkauan dan visibilitas konten mereka. Kata kunci: Stage, Photography, Instagram

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2024
Depositing User: Drs Iwan Ridwan
Date Deposited: 24 Sep 2024 02:43
Last Modified: 24 Sep 2024 02:43
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70511

Actions (login required)

View Item View Item