Tirta Santika, Dean and Wanda Gusdya, DS (2024) PEMBANGUNAN APLIKASI POINT OF SALES BERBASIS WEB PADA USAHA WARUNG SEMBAKO BU IMAS. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.
|
Text
Dean Tirta Santika_203040009_Teknik Informatika.pdf Download (312kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Perkembangan teknologi informasi membawa banyak manfaat bagi dunia bisnis, salah satunya adalah Point of Sales (POS) atau sistem kasir yang dapat meningkatkan efisiensi operasional. Namun, Warung Sembako Bu Imas masih mengalami kendala pembuatan struk transaksi penjualan, penghitungan stok barang, dan laporan pendapatan yang akurat. Tujuan penelitian ini adalah membangun POS Berbasis Web untuk membantu pembuatan struk, perhitungan stok barang, dan laporan pendapatan yang akurat. Metode pengembangan menggunakan model prototyping. Bahasa pemrograman menggunakan JavaScript dengan framework Next.js. Diharapkan sistem ini dapat meningkatkan efisiensi operasional warung tersebut. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi POS Berbasis Web yang dapat membantu pembuatan struk transaksi penjualan, penghitungan stok barang, dan laporan pendapatan yang akurat pada Warung Sembako Bu Imas. Diharapkan dapat meningkatkan efisiensi operasional warung tersebut. Kata kunci: Point of Sales, Next.js, Warung Sembako
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2024 |
Depositing User: | Ms sri - |
Date Deposited: | 13 Sep 2024 06:49 |
Last Modified: | 13 Sep 2024 06:49 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/70085 |
Actions (login required)
View Item |