PENGARUH TAX AMNESTY, PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, DAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP TAX AVOIDANCE Studi pada Perusahaan Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2018-2022

DINA WIDIA NINGRUM, 204020045 and Dadan Soekardan, SE.,MSi,AK,CA, Pembimbing (2024) PENGARUH TAX AMNESTY, PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, DAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP TAX AVOIDANCE Studi pada Perusahaan Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2018-2022. Skripsi(S1) thesis, Universitas Pasundan Bandung.

[img] Text
Cover Skripsi_Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)
[img] Text
Abstrak_Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)
[img] Text
Bab 1_ Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)
[img] Text
Bab 2_ Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)
[img] Text
Bab 3_ Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)
[img] Text
Daftar Pustaka_Dina Widia Ningrum.pdf

Download (0B)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa Pengaruh Tax Amnesty, Pengungkapan Corporate Social Responsibility, dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018-2022. Dengan Tax Amnesty, Pengungkapan Corporate Social Responsibility,Mekanisme Corporate Governance sebagai variable independen. Tax Avoidance sebagai variabel dependen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan asosiatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan yang diperoleh dari website resmi masing-masing perusahaan, website www.idx.co.id. dan www.britama.com. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan Consumer Goods dan kompoen lainnya yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) berdasarkan metode purposive sampling. Teknik analisis deskriptif, analisis asosiatif, uji asumsi klasik, uji multikolinearitas,uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi, uji hipotesis secara parsial, uji hipotesis simultan, analisis regresi logistik sederhana, analisis regresi logistik berganda, analisis korelasi,koefisien determinasi, dan koefisien determinasi berganda dengan bantuan program IBM SPSS Statistic 25. Berdasarkan hasil penelitian Perusahaan Sektor Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2018-2022, Tax Amnesty berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 42.5%, Pengungkapan Corporate Social Responsibility berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 31,2%, Kepemilikan Manajerial berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 25,2%, Kepemilikan Institusional berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 41,7%, Komisaris Independen berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 31,4%, Komite Audit berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 27,3%, Kualitas Audit berpengaruh terhadap Tax Avoidance dengan kontribusi pengaruh sebesar 55,2% Kata Kunci: Tax Amnesty, Pengungkapan Corporate Social Responsibility, dan Mekanisme Corporate Governance, Tax Avoidance

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi 2020
Depositing User: Mr FEB-Parid -
Date Deposited: 11 Sep 2024 03:06
Last Modified: 11 Sep 2024 03:06
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/69935

Actions (login required)

View Item View Item