ANALISIS PERPINDAHAN KALOR PADA PANEL SUR YA KAPASITAS 100 WP

Rachmatullah, Gumelar and Supriyono, Toto and Sonawan, Hery (2024) ANALISIS PERPINDAHAN KALOR PADA PANEL SUR YA KAPASITAS 100 WP. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
GUMELAR RACHMATULLAH_153030051_TEKNIK MESIN.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http:/www.teknik.unpas.ac.id

Abstract

ABSTRAK Pada saat panel surya disinari matahari, kalor yang diserap akan meningkatkan temperatur pada panel surya. Peningkatan temperatur panel surya yang tinggi akan mempengaruhi daya yang dihasilkan panel surya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui temperatur panel saat penyinaran, temperatur antar muka lapisan panel surya, dan energi yang diserap panel surya. Penelitian ini menggunakan panel surya jenis polikristalin 100 WP serta wilayah penyinaran kota bandung, Indonesia. Pengukuran kinerja penal surya dilakukan dalam kurun waktu 8 jam, serta pengambilan data setiap 5 menit. Informasi produsen efisiensi panel surya yaitu 16,93% dan temperatur kerja -4⁰C sampai +85⁰C. Hasil pengukuran saat energi matahari sebesar 879,2 W/m 2 , temperatur 57,03 °C serta daya keluaran panel 47,29 Watt didapat efisiensi 10,3%. Analisa energi dalam mengungnakan formula empiris, diperoleh energi dalam pada panel surya sebesar 8764,64 Joule serta heatloss 126,51 Watt dan energi yang diabaikan sebesar 57,49 Watt. Kata kunci : panel surya, temperatur, perpindahan kalor.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin 2024
Depositing User: Ms sri -
Date Deposited: 25 Jul 2024 07:21
Last Modified: 25 Jul 2024 07:21
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/69382

Actions (login required)

View Item View Item