GAMBARAN PENGETAHUAN DAN PERILAKU PADA PENGUNJUNG SERTA TENAGA KESEHATAN MENGENAI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK ISPA DI PUSKESMAS SUKARAHAYU KABUPATEN SUBANG PADA TAHUN 2023

Faiz Munawar Rafsanzani, Rafsanzani Faiz Munawar (2024) GAMBARAN PENGETAHUAN DAN PERILAKU PADA PENGUNJUNG SERTA TENAGA KESEHATAN MENGENAI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK ISPA DI PUSKESMAS SUKARAHAYU KABUPATEN SUBANG PADA TAHUN 2023. Skripsi(S1) thesis, UNIVERSITAS PASUNDAN.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (106kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (157kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (518kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (162kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (134kB)
[img]
Preview
Text
turnitin.pdf

Download (442kB) | Preview

Abstract

Pada tahun 2020 ISPA menempati urutan pertama sebagai pengobatan rawat jalan tersering di puskesmas. masyarakat banyak mengonsumsi antibiotik secara tidak rasional untuk penyakit yang tidak perlu atau bahkan penyakit yang bukan disebabkan oleh bakteri. Penggunaan antibiotik yang tidak rasional dipengaruhi oleh pengetahuan dan perilaku masyarakat mengenai antibiotik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengetahuan dan perilaku pengunjung dan tenaga kesehatan terhadap pengguaan antibiotik pada ISPA di Puskesmas Sukarahayu, Kabupaten Subang pada tahun 2023. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kuantitatif deskriptif dengan metode potong lintang. Pengumpulan data dilakukan di bulan agustus 2023 dengan menggunakan kuisioner yang terdiri dari pertanyaan pengetahuan dan perilaku. jumlah responden total sejumlah 76 orang dengan 38 orang pengunjung dan 38 tenaga kesehatan didapatkan hasil pengetahuan dan perilaku pengunjung puskesmas terhadapa penggunaan antibiotik pada ISPA buruk, sedangkan pengetahuan dan perilaku tenaga kesehatan itu baik diperlukan adanya program meningkatkan layanan terutama pada edukasi terkait pengetahuan serta tata cara penggunaan antibiotik yang baik di masyarakat. Kata kunci : Antibiotik, ISPA, pengetahuan, perilaku, pengunjung puskesmas, dan tenaga kesehatan.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Uncontrolled Keywords: Antibiotics, health personnel, ISPA, knowledge, practice, and puskesmas visitor
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Kedokteran > Profesi Kedokteran 2024
Depositing User: Mr Perpustakaan FK
Date Deposited: 01 Feb 2024 01:57
Last Modified: 01 Feb 2024 01:57
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/67783

Actions (login required)

View Item View Item