PENGARUH EFEKTIFITAS KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI DI PT. POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR BANDUNG ( Studi Kasus : Bagian Direktorat Pengembangan SDM)

Abdirashid Omar Amin, NPM. 118212056 (2016) PENGARUH EFEKTIFITAS KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI DI PT. POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR BANDUNG ( Studi Kasus : Bagian Direktorat Pengembangan SDM). Thesis(S2) thesis, UNPAS.

[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (14kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.docx

Download (44kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (62kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (268kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengkaji pengaruh Efektivitas Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Komitmen Organisasi dan implikasinya pada kinerja pegawai. Penelitian bersifat deskriptif dan verifikatif sedangkan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey, dengan jumlah sampel 75 pegawai PT.Pos Indonesia (Persero) Kantor Bandung. Pengumpulan data dilakukan dengan mengisi kuesioner. Dalam penelitian ini ada tiga kelompok variabel, yaitu variabel bebas Efektivitas Kepemimpinan (X1), dan motivasi kerja (X2), dengan variabel Komitmen Organisasi (Y) sebagai variabel intervening sedangkan kinerja pegawai (Z) merupakan variabel dependen. Untuk mengukur Pengaruh antar variabel LISREL8.80 digunakan sebagai alat pengujian hipotesis dengan analisis jalur. Menurut hasil LISREL8.80 menemukan bahwa, variabel efektivitas kepemimpinan (X1) dan motivasi kerja (X2) secara simultan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap komitmen organisasi karena nilai koefisien determinasi (R2) = 0,655 yang menunjukkan tingkat pengaruh efektivitas kepemimpinan dan motivasi kerja secara simultan terhadap komitmen organisasi sebesar 65.50% secara partial variabel efektivitas kepemimpinan (X1) dan motivasi kerja (X2) memberikan pengaruh signifikan terhadap variabel komitmen organisasi (Y). Sementara hasil penelitian menunjukkan adanya Pengaruh variabel komitmen organisasi (Y) terhadap Kinerja Karyawan (Z) sebesar 70.40%. Kata Kunci : Efektifitas Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, dan Kinerja Karyawan.

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: S2-Thesis
Divisions: Pascasarjana > S2-Manajemen 2016
Depositing User: asep suryana
Date Deposited: 25 Jul 2016 14:44
Last Modified: 25 Jul 2016 14:44
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/6443

Actions (login required)

View Item View Item