PERAN WORLD WILDLIFE FUND (WWF) MELALUI BLACK RHINO RANGE EXPANSION PROJECT (BRREP) DALAM MENCEGAH PERBURUAN BADAK ILEGAL DI AFRIKA SELATAN

Oktavagandi, Qibran Sarsa (2023) PERAN WORLD WILDLIFE FUND (WWF) MELALUI BLACK RHINO RANGE EXPANSION PROJECT (BRREP) DALAM MENCEGAH PERBURUAN BADAK ILEGAL DI AFRIKA SELATAN. Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
6. Daftar Isi.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB I.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Kata Pengantar.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Abstrak.pdf

Download (116kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB II.pdf

Download (347kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. Daftar Pustaka.pdf

Download (181kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini mengkaji serta membahas tentang proyek Black Rhino Range Expansion Project (BRREP) Sebagai upaya organisasi WWF (World Wildlife Foundation) dalam mencapai visi dan tujuan bersama yaitu melindungi dan melestarikan lingkungan flora dan fauna untuk generasi yang akan datang, proyek ini memfokuskan pada pelestarian spesies Badak Hitam (Diceros Bicornis). Program ini pertama kalinya berjalan dengan kolaborasi WWF (World Wildlife Foundation), Ezemvelo KZN Wildlife¸ Badan Taman dan Pariwisata Eastern Cape, pada tahun 2003 dengan memanfaatkan lahan seluas 90,000 hektar. Namun dalam proses realisasi, program Black Rhino Range Expansion (BRREP) itu sendiri masih memiliki beberapa kekurangan terutama dalam penanggulangan perburuan ilegal pada badak dan juga keterbatasan lahan yang berdampak pada usaha konservasi tersebut. Tujuan penelitian ini adalah dimaksudkan untuk memberikan sebuah informasi mengenai bagaimana Black Rhino Range Expansion (BRREP) pada tahun 2017 hingga 2021 proses perkembangan, hambatan dan juga solusi dimana strategi BRREP dapat beradaptasi agar bisa mempertahankan konservasi spesies badak hitam di Afrika Selatan. Proses pengumpulan data dari penelitian ini dilakukan melalui metode pengumpulan sumber dari buku, jurnal dan laman berita online. Materil hasil dari pengumpulan data yang diperoleh kemudian ditranskrip dan dianalisis menjadi file paper hasil analisis dari penelitian yang memunculkan tema yaitu : peran WWF (World Wildlife Foundation) pada Afrika Selatan dalam melakukan konservasi hewan terancam punah. Kata kunci: Black Rhino Range Expansion Project, World Wildlife Foundation, Kerjasama Regional, dan Konservasi Satwa

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional 2022
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 27 Mar 2023 02:41
Last Modified: 27 Mar 2023 02:41
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/62757

Actions (login required)

View Item View Item