ALIVAH, WIDI SITI, 185060095 (2022) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA YOUTUBE TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MASA PANDEMI DI SEKOLAH DASAR KECAMATAN CIBEUNYING KALER. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.
|
Text
1. COVER.pdf Download (71kB) | Preview |
|
|
Text
2. PENGESAHAN.pdf Download (242kB) | Preview |
|
|
Text
7. ABSTRAK BAHASA INDONESIA.pdf Download (84kB) | Preview |
|
|
Text
9. ABSTRAK BAHASA INGGRIS.pdf Download (31kB) | Preview |
|
|
Text
8. ABSTRAK BAHASA SUNDA.pdf Download (85kB) | Preview |
|
|
Text
14. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf Download (159kB) | Preview |
|
|
Text
15. BAB 2 KAJIAN TEORI & KERANGKA PEMIKIRAN.pdf Download (362kB) | Preview |
|
Text
16. BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (300kB) |
||
Text
17. BAB 4 HASIL PENELITIAN & PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (358kB) |
||
Text
18. BAB 5 SIMPULAN & SARAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (92kB) |
||
|
Text
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (113kB) | Preview |
Abstract
Penelitian skripsi ini di latar belakangi oleh rendahnya minat belajar siswa Sekolah Dasar yang berada di Kecamatan Cibeunying Kaler yang disebabkan oleh pandemi Covid-19. Oleh karena itu untuk meningkatkan minat belajar siswa dapat melalui media pembelajaran seperti Youtube, maka peneliti memilih judul “Pengaruh Penggunaan Media Youtube Terhadap Minat Belajar Pada Masa Pandemi di Sekolah Dasar Kecamatan Cibeunying Kaler”. Penelitian ini bertujuan untuk 1) mengetahui minat belajar sebelum masa pandemi 2) mengetahui implementasi penggunaan media Youtube 3) mengetahui minat belajar siswa saat menggunakan media Youtube 4) mengetahui pengaruh penggunaan media Youtube terhadap minat belajar siswa pada masa pandemi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif dengan pendekatan survey.Teknik pengumpulan data menggunakan angket, wawancara dan observasi. Sampel dalam penelitian ini adalah 43 orang guru dan 117 orang tua siswa. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji regresi linear sederhana. Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan di enam sekolah dasar negri dan swasta yang ada di Kecamatan Cibeunying Kaler Kota Bandung diperoleh hasil yang menunjukan terdapatnya pengaruh yang signifikan dari penggunaan media Youtube terhadap minat belajar siswa, hal ini dapat dibuktikan dengan thitung=15.921 nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05 beradarkan hasil tersebut maka Ho ditolak dan Ha diterima sehingga penggunaan media Youtube (X) berpengaruh signifikan terhadap minat belajar siswa pada masa pandemi (Y). Kata kunci : Media Youtube, Minat belajar
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2022 |
Depositing User: | Iyas - |
Date Deposited: | 21 Sep 2022 07:32 |
Last Modified: | 21 Sep 2022 07:32 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/59530 |
Actions (login required)
View Item |