UJI KANDUNGAN LOGAM BERAT TIMBAL (Pb) PADA AIR IRIGASI, TANAH DAN SAYURAN BAYAM DI KAWASAN INDUSTRI KECAMATAN MARGAASIH KABUPATEN BANDUNG

NUTRIANA, WULAN (2022) UJI KANDUNGAN LOGAM BERAT TIMBAL (Pb) PADA AIR IRIGASI, TANAH DAN SAYURAN BAYAM DI KAWASAN INDUSTRI KECAMATAN MARGAASIH KABUPATEN BANDUNG. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
CAVER SKRIPSI.pdf

Download (27kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (192kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (150kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (385kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (179kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (243kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (155kB) | Preview

Abstract

Kecamatan Margaasih adalah salah satu kecamatan yang terdapat di Kabupaten Bandung Jawa Barat yang terdapat banyak industri-industri dan lahan pertanian yang terindentifikasi kemungkinan adanya logam berat Timbal (Pb). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui logam berat Timbal (Pb) yang terdapat pada air irigasi, tanah dan sayuran bayam di Kawasan Industri Kecamatan Margaasih Kabupaten Bandung. Pada tanggal 11 Mei 2022. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pengambilan sampel secara purposive sampling pada tiga plot dengan menggunakan instrumen analisis Atomic Absoption Spectrofotometri (AAS) di Laboratorium Sentral Universitas Padjadjaran. Hasil penelitian analisis data utama menunjukkan kandungan logam berat Timbal (Pb) pada air irigasi sebesar 0,0132 mg/L masih berada dibawah baku mutu berdasarkan PP RI No.22 Tahun 2021; kandungan logam berat Timbal (Pb) pada tanah sebesar 13,64576 mg/Kg masih berada dibawah baku mutu berdasarkan Ministry of State for Popution and Environment of Indonesia, and Dalhousie University, Canada (1992); dan kandungan logam berat Timbal (Pb) pada sayuran bayam sebesar 0,2942 mg/Kg masih berada dibawah baku mutu berdasarkan SNI No.7387 Tahun 2009. Faktor klimatik sebagai data penunjang dengan parameter yang diukur yaitu suhu udara berada pada kisaran 26 - 31˚C, intensitas cahaya berada pada kisaran 7070 – 51367 Lux, dan pH tanah didapatkan 5,6. Kata Kunci: Air Irigasi, Logam Berat, Tanah, Sayuran Bayam, Timbal (Pb)

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Biologi 2022
Depositing User: Mrs Nikita Nabila
Date Deposited: 14 Sep 2022 07:55
Last Modified: 14 Sep 2022 07:55
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/58932

Actions (login required)

View Item View Item