Penggunaan Gadget Pada Pembelajaran Daring Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik

Inggriyani, Feby (2021) Penggunaan Gadget Pada Pembelajaran Daring Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik. Didaktik: Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 7 (2). ISSN 2614 – 722X

[img]
Preview
Text
B.11. Penggunaan Gadget pada Pembelajaran Daring.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://journal.stkipsubang.ac.id/index.php/didakti...

Abstract

Masalah dalam peneliitian ini adalah pembelajaran daring menimbulkan banyak kendala motivasi belajar peserta didik. Oleh karena itu, guru harus kreatif dalam mencipatkan inovasi pembelajaran melalui penggunaan gadget. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penagruh peggunaan gadget pada pembelajaran terhadap motivasi belajar peserta didik di kelas V Sekolah Dasar yang berada di Kecamatan Lengkong Kota Bandung. Populasinya populasi sebesar 643 orang peserta didik dan sampel sebesar 247 peserta didik. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling. Pengambilan sampel sebanyak 247 responden peserta didik dan pengumpulan data menggunakan wawancara dan angket. Metode penelitian menggunakan deeskriptif kuantitatif menggunakan metode survei. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh penggunaan gadget terhadap motivasi belajar peserta didik. Motivasi belajar peserta didik sebesar 4,1% dan 95,9% lainnya dipengaruhi oleh variabel lain diluar variabel penggunaan gadget. Hasil wawancara menunjukan bahwa kelemahan dari pembelajaran daring yaitu tidak semua peserta didik paham pada pembelajaran yang dilakukan guru, sehingga peserta didik kesulitan dalam memahami materi pelajaran, dan faktor lain yaitu ilingkungan belajar peserta didik yang kurang mendukung dalam pembelajaran daring. Kata Kunci: gadget, motivasi belajar, pembelajaran daring

Item Type: Article
Subjects: DOCUMENT
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2022
Depositing User: Mrs Nikita Nabila
Date Deposited: 01 Aug 2022 03:44
Last Modified: 01 Aug 2022 03:44
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/58234

Actions (login required)

View Item View Item