STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN VAPEHITZ BANDUNG MELALUI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM (Studi Kualitatif Tentang Strategi Komunikasi Pemasaran Vapehitz Bandung Melalui Media Sosial Instagram)

Naufal Prama Hafidziansah, 152050022 (2022) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN VAPEHITZ BANDUNG MELALUI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM (Studi Kualitatif Tentang Strategi Komunikasi Pemasaran Vapehitz Bandung Melalui Media Sosial Instagram). Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (41kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (333kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (167kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (125kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (31kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (383kB) | Preview

Abstract

Strategi komunikasi pemasaran merupakan bagian penting dalam memasarkan produk, mengiklankan, dan memberikan informasi kepada konsumen. Vaporizer/vapor/vape adalah perangkat eletrik yang mengambil tenaga dari baterai yang menghasilkan elemen pemanas, dengan diisi cairan khusus yang disebut e-liquid yang dipanaskan dan menjadi uap. Sensasi dari vapor sendiri cukup mirip dengan rokok konvensional, dan ditawarkan dengan beragam varian rasa. Dengan demikian diperlukannya strategi komunikasi pemasaran untuk meningkatkan penjualan vaporizer terlebih perusahaan Vapehitz hanya perusahaan berskala kecil yang kemudian dipasarkan berlaku di sosial media terutama Instagram. Mengacu kepada masalah tersebut rumusan yang diambil adalah Bagaimana strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan Vapehitz dalam pemasarannya melalui media sosial Instagram. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian analisis deskripsi kualitatif dengan mengedepankan aspek pendekatan teknik analisis kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan interview guide serta observasi lapangan non participant dengan nara sumber yaitu Owner, Online sales team, retail team, creative team dan konsumen serta mengumpulkan data￾data lain berupa data perusahaan yang diperoleh dari Vapehitz. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh data yang menunjukan peran aktif bidang pemasaran terutama online sales team, retail team, serta creative team di sosial media. Hal ini dilihat dari advertising, public relations, event promotion dan sales promotion dengan meningkatnya daya beli konsumen di Instagram. Dengan begitu peran sosial media sangat efektif serta interaksi team dalam pemasaran produk. Dengan demikian strategi komunikasi pemasaran Vapehitz telah dijalankan dengan efektif sehingga meningkatnya daya beli konsumen di media sosial akan tetapi peran team harus melakukan cara inovatif dalam menjalan strategi pemasaran di kemudian hari. Kata kunci: Strategi, komunikasi, pemasaran, Instagram

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2020
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 15 Feb 2022 03:16
Last Modified: 15 Feb 2022 03:16
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/55667

Actions (login required)

View Item View Item