PERAN UNHCR DALAM MENANGANI IMIGRAN ILEGAL ASAL VIETAM DI INDONESIA STUDI KASUS PROVINSI BANTEN (2017-2018)

Rizka Bunda Eka Putri, 152030062 (2021) PERAN UNHCR DALAM MENANGANI IMIGRAN ILEGAL ASAL VIETAM DI INDONESIA STUDI KASUS PROVINSI BANTEN (2017-2018). Skripsi(S1) thesis, FISIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
BAB2_RIZKABUNDAEP.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB1_RIZKABUNDAEP.pdf

Download (138kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB3_RIZKABUNDAEP.pdf

Download (68kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (308kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka Rizka Bunda.pdf

Download (396kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak FULL.pdf

Download (402kB) | Preview

Abstract

Migrasi atau perpindahan manusia dari negara asal ke negara yang baru bukanlah fenomena baru. Selama berabad-abad manusia telah melakukan perjalanan untuk berpindah dan mencari kehidupan yang lebih baik di tempat lain. Proses globalisasi telah meningkatkan faktor yang mendorong para imigran untuk mencari peruntungan di luar negeri, permasalahan ini dapat menimbulkan aspek positif dan aspek negatif bagi setiap negara, baik itu negara maju maupun negara berkembang. Pada 2017, secara global sekitar 1,9 juta orang terdaftar sebagai pencari suaka melaluin Komisioner Tinggi Perserikatan Bangsa – Bangsa (PBB) untu pengungsi United Nation High Commissioner For Refugess (UNHCR). Dari data jumlah tersebut, 36.200 orang telah tercatat untuk berusaha mencari suaka ke Australia sebagai salah satu negara ketiga. Indonesia salah satu negara transit bagi para pengungsi yang ingin melanjutkan perjalanannya ke Australia melalui jalur laut. Provinsi Banten menjadi salah satu daerah yang sangat berpotensi digunakan sebagai tempat transit bagi para imigran gelap sebelum mereka melanjutkan perjalanan ke Australia melalui jalur laut. Pada bulan Februari 2017 imigrasi Kota Serang telah mendapat laporan bahwa adanya 18 imigran asal Vietnam yang terdampar di Perairan Cibunua, Desa Taman Jaya Kecamatan Sumur Kabupaten Pandeglang Provinsi Banten. Adapun tujuan yang akan di peroleh dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran serta program UNHCR dalam menangani imigran illegal asal Vietnam di Indonesia. Penelitian skripsi ini menggunakan metode deskriptif yang di sertai dengan teknik pengumpulan data kepustakaan yang berguna untuk mendapatkan data yang mendukung guna memudahkan penulis dalam judul skripsi yang penulis bahas. Hasil dari penelitian ini adalah UNHCR berperan dalam melakukan pendataan kepada pengungsi, memberkan status pengungsi, dan memberika program-program yang UNHCR terapkan kepada pengungsi yaitu sebagai pelindung dan pendataan bagi pengungsi, menyediakan kebutuhan dan layanan bagi pengungsi, menyediakan penerjemah bahasa untuk dapat mempermudah pengungsi dalam berkomunikasi dan membantu pngungsi dalam mendapatkan status pengungsi Kata Kunci : Imigran Ilegal, UNHCR, peran UNHCR, pencari suaka.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional 2015
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 07 Apr 2021 03:24
Last Modified: 07 Apr 2021 03:24
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/51624

Actions (login required)

View Item View Item