PENGARUH KEGIATAN PENGELOLAAN KELAS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR (Penelitian Quasi Eksperimen Pada Siswa Kelas IV Di SDN 128 Haurpacuh Kota Bandung Tahun Ajaran 2019/2020 )

Ade Liana, 155060015 (2019) PENGARUH KEGIATAN PENGELOLAAN KELAS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR (Penelitian Quasi Eksperimen Pada Siswa Kelas IV Di SDN 128 Haurpacuh Kota Bandung Tahun Ajaran 2019/2020 ). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (204kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembar pengesahan.pdf

Download (66kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK INDONESIA.pdf

Download (282kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK INGGRIS.pdf

Download (181kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK SUNDA.pdf

Download (181kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB1.pdf

Download (767kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (739kB) | Preview
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (562kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (356kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (390kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Kegiatan pengelolaan kelas sangat penting dilakukan oleh guru, karena dengan melakukan kegiatan tersebut akan membuat peserta didik akan merasa nyaman dan betah pada saat proses pembelajaran berlangsung. Dengan adanya kegiatan pengelolaan kelas yang baik, peserta didik akan menjadi aktif dan mera sa diikutsertakan dalam setiap kegiatan pembelajaran yang sedang dilakukan dari awal hingga akhir pembelajaran. Dalam kegiatan pengelolaan kelas, guru harus menciptakan kondisi belajar yang semenarik mungkin sehingga peserta didik tidak akan merasa bosan saat proses pembelajaran, menerapkan model pembelajaran yang sesuai dengan materi ajar serta guru harus bisa membangun komunikasi yang baik dengan peserta didik hal itu dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik. Jenis penelitian yang penulis gunakan yaitu kuantitatif dengan menggunakan metode quasi eksperimen ini bertujuan untuk: (1) untuk mengetahui adanya pengaruh motivasi belajar peserta didik antara menggunakan pengelolaan kelas dan yang tidak menggunakan pengelolaan kelas. (2) untuk mengetahui bagaimana motivasi belajar siswa yang diajarkan dengan kegiatan pengelolaan kelas ideal,(3) untuk mengetahui bagaimana motivasi belajar siswa yang diajarka tidak menerapkan Kegiatan pengelolaan kelas yang ideal,(4) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pengelolaan kelas terhadap motivasi belajar siswa. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas IVB dan IVC yang masing – masing kelas berjumlah 30 peserta didik. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan teknik pengumpulan data berupa angket, observasi, tes, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah uji validitas, uji reabilitas, uji normalitas, uji homogeniti dan uji -t, dan juga menggunakan model pembelajaran yaitu cooperatif learning. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan kelas sangat berpengaruh besar terhadap motivasi belajar peserta didik yang ditunjukkan dengan hasil kegiatan pengelolaan kelas sangat signifikan terhadap motivasi belajar siswa kelas IVB di SDN 128 Haurpancuh Bandung tahun ajaran 2019/2020 yang ditunjukkan dengan hipotesis yang diperoleh signifikansi yaitu 0,887. Kata Kunci : kegiatan pengelolaan kelas, motivasi belajar, SDN 128 Haurpancuh Bandung

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PGSD 2018
Depositing User: Mr Bayu Anggi Pranata
Date Deposited: 25 Oct 2019 07:59
Last Modified: 31 Oct 2019 02:18
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/46496

Actions (login required)

View Item View Item