PENGARUH SUHU PENYIMPANAN TERHADAP UMUR SIMPAN BASO KELINCI DENGAN PENAMBAHAN PERBANDINGAN TEPUNG SAGU DAN TEPUNG PATI SINGKONG

Destri arianti, 12.30.20394 and Yusep Ikrawan, DS and Thomas Gozali, DS (2019) PENGARUH SUHU PENYIMPANAN TERHADAP UMUR SIMPAN BASO KELINCI DENGAN PENAMBAHAN PERBANDINGAN TEPUNG SAGU DAN TEPUNG PATI SINGKONG. Skripsi(S1) thesis, Universitas Pasundan.

[img]
Preview
Text
DESTRI ARIANTI _123020394_TEKNOLOGI PANGAN.pdf

Download (796kB) | Preview
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Bakso merupakan salah satu produk daging yang sudah sangat populer dan dikonsumsi oleh sebagian besar masyarakat dari anak-anak, remaja maupun orang dewasa. Bahan baku pada pembuatan bakso ini adalah daging kelinci dengan ditambahkan bahan pengisi berupa perbandingan tepung sagu dan tepung singkong sebagai subtitusi penggunaan tepung tapioka. Penelitian ini menggunakan metode arhenius untuk mengetahui pengaruh suhu ruang (25°C), chiller (5°C) dan suhu freezer (-18°C) terhadap kualitas bakso kelinci terhadap waktu penyimpanan. Hasil penelitian menunjukan perbandingan tepung sagu dengan tepung singkong berpengaruh terhadap organoleptik rasa, aroma dan tekstur bakso kelinci. Sedangkan waktu dan suhu penyimpanan berpengaruh terhadap nilai TBA, kadar air dan total mikroba dimana berdasarkan perhitungan menggunakan ordo 1 didapatkan bahwa umur simpan produk pada suhu 25°C, 5°C dan -18°C berturut-turut adalah 22,00 hari, 28,03 hari, dan 62,10 hari. Kata kunci: Kelinci, Tepung sagu,Bakso, umur simpan

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Uncontrolled Keywords: Kelinci, Tepung sagu,Bakso, umur simpan
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Pangan 2018
Depositing User: Irwan Kustiawan Kosasih
Date Deposited: 09 Sep 2019 07:19
Last Modified: 09 Sep 2019 07:19
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/43123

Actions (login required)

View Item View Item