PENGARUH PELAKSANAAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR KAS DAN AKUNTABILITAS PUBLIK TERHADAP EFEKTIVITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (Studi Pada Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio Kelas I Bandung)

Nisya Afriyanti, 154020139 and Dr. Hj. Liza Laila Nurwulan,SE.,MSi,AK,CA, Pembimbing I (2019) PENGARUH PELAKSANAAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR KAS DAN AKUNTABILITAS PUBLIK TERHADAP EFEKTIVITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (Studi Pada Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio Kelas I Bandung). Skripsi(S1) thesis, Perpustakaan FEB Unpas.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (27kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2.ABSTRAK.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB II.pdf

Download (370kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. BAB I .pdf

Download (373kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. BAB III.pdf

Download (534kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Lembar Pengesahan.pdf

Download (187kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Pengaruh Pelaksanaan Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya Pengaruh Pelaksanaan Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah pada Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio Kelas I Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dan verifikatif. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda untuk mengetahui persamaan Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik; analisis korelasi untuk mengetahui hubungan antara Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik dengan Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah; koefisien determinasi untuk mengetahui kontribusi pengaruh pelaksanaan Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah dan pengujian hipotesis (uji-t) untuk mengetahui signifikansi Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah dengan bantuan IBM SPSS 22 Version For Windows. Hasil penelitian menunujukan bahwa pengaruh pelaksanaan Standar Operasional Prosedur Kas terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah berpengaruh signifikan dengan kontribusi pengaruh sebesar 19,7% kemudian Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah berpengaruh signifikan dengan kontribusi pengaruh sebesar 38,3% serta Standar Operasional Prosedur Kas dan Akuntabilitas Publik terhadap Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah secara simultan berpengaruh signifikan dengan kontribusi pengaruh sebesar 58,0%. Kata kunci: Standar Operasional Prosedur Kas, Akuntabilitas Publik, Efektivitas Kinerja Instansi Pemerintah

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2015
Depositing User: mr Nugraha Pangestu
Date Deposited: 05 Sep 2019 04:10
Last Modified: 05 Sep 2019 04:10
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/42883

Actions (login required)

View Item View Item