PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN (Studi pada Perusahaan Maufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016 )

Willy Teguh Herdiana, 144020021 and Pembimbing I, Dr. Hj. Liza. Laila.Nurwulan., SE., MSi., AK., CA and Pembimbing 2, Annisa Adha Minaryanti.,SE.,M.Ak,Ak.,CA (2019) PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN (Studi pada Perusahaan Maufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016 ). Skripsi(S1) thesis, Perpustakaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (28kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pengesahan.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I SA.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II SA.pdf

Download (416kB) | Preview
[img] Text
BAB III SA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (691kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (10kB) | Preview
Official URL: http://fe.unpas.ac.id/

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk meneliti secara empiris mengenai pengaruh likuiditas, profitabilitas, debt default, disclosure, ukuran perusahaan dan opini audit tahun sebelumnya terhadap penerimaan opini audit going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2016. Likuiditas diukur dengan current ratio, profitabilitas diukur dengan return on asset, debt default diukur dengan quick ratio, disclosure diukur dengan disclosure level, ukuran perusahaan diukur dengan natural log dari total asset, opini audit tahun sebelumnya diukur dengan melihat apakah tahun sebelumnya perusahaan mendapatkan opini audit going concern, dan opini audit going concern diukur dengan melihat apakah tahun pada tahun berjalan perusahaan mendapatkan opini audit going concern. Hasil dari penelitian ini adalah likuiditas berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern, profitabilitas tidak berpengaruh signifkan terhadap opini audit going concern, debt default tidak berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern, disclosure tidak berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern, ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern, dan opini audit tahun sebelumnya berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2014
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 09 Mar 2019 09:07
Last Modified: 09 Mar 2019 09:07
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/41377

Actions (login required)

View Item View Item