Kiki Hadiansyah, 14.304.0226 and Sali Alas Majapahit, DS and ASEP SOMANTRI, DS (2019) PENGUJIAN PERANGKAT LUNAK PADA APLIKASI PEMANTAUAN KEGIATAN SISWA (Studi Kasus: Madrasah Ibtidaiyah Cahaya Cimahi). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.
|
Text
KIKI HADIANSYAH_143040226_TEKNIK INFORMATIKA.pdf Download (313kB) | Preview |
Abstract
Pengujian Perangkat Lunak merupakan salah satu cara untuk menjamin bahwa suatu produk aplikasi dapat dijalankan dengan baik, perangkat lunak yang di hasilkan tidak akan pernah dijalankan tanpa diuji dan disetujui. Maka dari itu dilakukan pengujian perangkat lunak yang dimana hasil dari pengujian ini dapat membantu pengembang dalam menemukan kecacatan dan dapat membantu stakeholder untuk melakukan perilisan perangkat lunak. Metodologi yang digunakan dalam pengujian perangkat lunak ini menggunakan metode BlackBox Testing, dimana didalamnya terdapat strategi untuk melakukan perancangan Test Case Pengujian dengan menggunakan teknik Equivalence Partitioning dan Boundary Value Analysis. Hasil dari penelitian ini adalah kesimpulan untuk memastikan Perangkat Lunak yang diuji dapat berjalan dengan baik dan sesuai kebutuhan perangkat lunak yang sudah ditentukan. Berdasarkan hasil pengujian perangkat lunak yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa hasil uji yang dilakukan dapat berperan sebagai evaluasi untuk masa yang akan datang. . Kata Kunci : Pengujian Perangkat Lunak, Black-Box Testing, Equivalence Partitioning ,Boundary Value Analysis
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2018 |
Depositing User: | Irwan Kustiawan Kosasih |
Date Deposited: | 09 Mar 2019 07:07 |
Last Modified: | 09 Mar 2019 07:07 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/41365 |
Actions (login required)
View Item |