IMPLEMENTASIKEBIJAKAN PENGELOLAAN PASAR INDUK DI DINAS KOPERASI, USAHA KECIL, MENENGAH, PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN KABUPATEN CIANJUR

TEGUH SAPUTRA, 142010137 (2018) IMPLEMENTASIKEBIJAKAN PENGELOLAAN PASAR INDUK DI DINAS KOPERASI, USAHA KECIL, MENENGAH, PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN KABUPATEN CIANJUR. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img] Text
14. BAB I.docx

Download (80kB)
[img] Text
6. ABSTRAK.docx

Download (25kB)
[img] Text
1. COVER.docx

Download (208kB)
[img] Text
15. BAB II.docx

Download (75kB)
[img] Text
19. DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (23kB)
[img]
Preview
Image
IMG_20181030_143433.jpg

Download (3MB) | Preview

Abstract

PenelitianinibertujuanuntukmendeskripsikandanmenganalisissejauhmanaImplementasiKebijakanPengelolaan Pasar Induk Kabupaten Cianjur di DinasKoperasi, Usaha Kecil, Menengah, Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Cianjur.Dalamlaporanhasilpenelitianiniakandibahasmengenaisejauhmana implementasikebijakanpengelolaan pasar induk Kabupaten Cianjurtelahditerapkan, hambatan yang dihadapidanupayaapasaja yang dilakukanolehDinasKoperasi, Usaha Kecil, Menengah, Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Cianjur untukmengatasihambatan-hambatandalammengelolapasar induk Kabupaten Cianjur. Metodepenelitian yang digunakanyaitudenganmenggunakanmetodekualitatif yang bersifatdeskriptif.Teknikpengumpulan data yaitupenelitiankepustakaan, penelitianlapanganyaituwawancaradandokumentasi.AdapuninformandalampenelitianiniadalahKabid Perdagangan, KasiBina Usaha dan Sarana Perdagangan, dan Kepala UPTD Pasar Induk Kabupaten Cianjur.Teknikanalisis data yang digunakanadalahreduksi data, penyajian data, danpenarikankesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi kebijakan pengelolaan pasar indu Kabupaten Cianjur belum optimal. Hal ini dapat dilihat dari kurangnya keterlibatan Pemerintah Daerah Kabupaten Cianjur selaku pelaksana manajemen pasar terkait pengelolaan pasar tidak maksimal yang biaya operasionalnya terbatas sehingga banyak fasilitas dan infrastruktur tidak terpenuhi.Terdapatbeberapahambatan yang dihadapidalamimplementasikebijakanpengelolaan pasar induk Kabupaten Cianjur,beberapadiantaranyayaitu, ketersediaansumber dayamanusiadilihatdarikualitasdankuantitas, keterbatasansumberdanaatauanggaran, sangatminimnyasaranadanprasaranapendukungoperasionaluntukmengelola pasar induk Kabupaten Cianjur, upaya-upaya yang harus dilakukan sepertipenambahansaranadanprasarana sertatenagaoperasional di lapangan, pengajuanpenambahananggarandanagunamendukung pengelolaan pasar induk, berkordinasi dengan instansi lain terkait penataan ulang rute akses angkutan kota guna memudahkan pengunjung pasar. Kata Kunci :ImplementasiKebijakan, Pengelolaan Pasar

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara 2018
Depositing User: mr yogi -
Date Deposited: 30 Oct 2018 07:53
Last Modified: 30 Oct 2018 07:53
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/40132

Actions (login required)

View Item View Item