STRATEGI MODEL KERJASAMA LAYANAN PEMBIAYAAN KESEHATAN ANTARA PASIEN DENGAN RUMAH SAKIT DALAM UPAYA MEMBERIKAN KEPUASAN KEPADA PASIEN

I MADE GUGUS ARSANA WIRAWAN, NPM : 168020009 (2018) STRATEGI MODEL KERJASAMA LAYANAN PEMBIAYAAN KESEHATAN ANTARA PASIEN DENGAN RUMAH SAKIT DALAM UPAYA MEMBERIKAN KEPUASAN KEPADA PASIEN. Thesis(S2) thesis, Perpustakaan Pascasarjana.

[img] Text
Artikel I made Gugus Arsana Wirawan.docx

Download (46kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untukmencari dan membuat mekanisme model kerjasama layanan pembiayaan kesehatan yang tepat antara pasien dengan rumah sakit dalam upaya memberikan kepuasan kepada pasien. Model kerjasama inimerupakan suatu strategi pemasaran rumah sakit untuk memenangkan persaingan dan meraih pangsa pasar. Kepuasan pasienyang merupakan tujuan dari penelitian ini, akan timbul bila kenikmatan yang diperolehnya melebihi harapannya. Masihbanyakpasien yangtidak mampu membiayai biaya layanan kesehatan diterimanya.Karena hal tersebut di atas, maka Rumah Sakit Cibitung Medika mencoba mencari formulasi yang tepat untuk mengatasi kekurangmampuan pasiendalam membiayai layanan kesehatannya. Formulasi tersebut berupa mekanisme model kerjasama layanan pembiayaan kesehatan yang dibuat dengan cara memadukan hasil analisafaktor internal dan faktor eksternal rumah sakitdengan hasil analisa perilaku pasien. Perpaduan ke tiga unsur-unsur ini diharapkan dapat melahirkan suatu mekanisme model kerja sama layanan pembiayaan kesehatan yang tepat sehingga memberikan kepuasan pasien dan rumah sakit.

Item Type: Thesis (Thesis(S2))
Subjects: RESEARCH REPORT
Divisions: Pascasarjana > S2-Manajemen 2018
Depositing User: Mrs Lusiawati -
Date Deposited: 27 Oct 2018 06:18
Last Modified: 27 Oct 2018 06:36
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/39982

Actions (login required)

View Item View Item