PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN EKONOMI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNPAS TAHUN AKADEMIK 2015-2016

IKKE NURLIANDI, 145020122 (2018) PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN EKONOMI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNPAS TAHUN AKADEMIK 2015-2016. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.

[img]
Preview
Text
cover baru.pdf

Download (26kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (51kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACT.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
RINGKESAN.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (373kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II TERBARU.pdf

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (360kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB) | Preview
Official URL: http://fkip.unpas.ac.id/

Abstract

Judul penelitian ini adalah Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Pengambilan Keputusan Ekonomi Mahasiswa Prodi FKIP Unpas. Permasalahan dalam penelitian ini adalah budaya mahasiswa yang tidak menerapkan ilmu literasi keuangan yang didapat di perguruan tinggi dalam kehidupan sehari-harinya, sehingga menimbulkan permasalahan mengenai pengaturan keuangan pribadi mahasiswa sehingga dapat salah mengambil keputusan yang dapat merugikan keuangan mahasiswa tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar tingkat budaya literasi keuangan mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi FKIP Unpas. Metode yang digunakan adalah metode survey. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket, dengan teknik pengolahan data uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas data, korelasi, analisis regresi linier sederhana, dan koefisien determinasi dengan menggunakan program SPSS 24.0 for windows. Populasi yang digunakan sebagai penelitian merupakan mahasiswa tahun akademik 20152016 yang berjumlah 103 orang. Terdapat korelasi antara variabel X dan variabel Y sebesar sebesar 0,393 itu berarti korelasi tersebut sangat kuat, regresi linear sederhana sebesar Y = 62,846 + 1,542 X, dan koefisien determinasi atau R2 sebesar 15,4% Hasil perhitungan rata-rata item angket. Tingkat Literasi Keuangan mahasiswa dapat dikategorikan dalam keadaan “Baik” ditunjukan dari hasil penelitian mengenai Literasi keuangan yang mendapat bobot 3,58 (Baik). Dan juga Tingkat Pengambilan Keputusan Ekonomi Mahasiswa yang juga dalam kategori “Baik” ditunjukan dengan bobot yang didapat dalam penelitian ini yaitu sebesar 3,26 (Baik). Akhir penelitian penulis menyampaikan saran kepada para mahasiswa yang masih bimbang antara memilih memenuhi keingina atau kebutuhan yaitu menerapkan ilmu-ilmu keuangan yang di dapat di perguruan tinggi agar mahasiswa tidak salah mengambil tindakan keputusan yang nantinya dapat merugikan mahasiswa tersebut. Kata kunci: Literasi Keuangan, pengambilan Keputusan Ekonomi mahasiswa.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Akuntansi 2018
Depositing User: Mr Andi Wijaya
Date Deposited: 06 Oct 2018 06:35
Last Modified: 29 Oct 2018 07:33
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/37787

Actions (login required)

View Item View Item