ANALISIS KONSEP RECOVERY DATA MENGGUNAKAN TOOL RECUVA

Fikri Al Furqan, 12.304.0012 (2018) ANALISIS KONSEP RECOVERY DATA MENGGUNAKAN TOOL RECUVA. Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
ANALISIS KONSEP RECOVERY DATA (cover).pdf

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (30kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pendahuluan.pdf

Download (68kB) | Preview
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

Dalam penggunaan komputer yang dilakukan pada akhir-akhir ini digunakan untuk pengolahan data berupa text, gambar ataupun video yang dapat dilakukan dengan mudah dan cepat. Namun dalam kenyataannya, ada saja peristiwa dimana hasil pekerjaan, yang berupa file komputer, dapat saja hilang sehingga file yang sangat dibutuhkan tersebut hilang dari media penyimpanan didalam komputer. Dalam mengembalikan file yang hilang, banyak software yang dapat digunakan, diantaranya adalah Pandora Recovery dan Recuva. Dalam penelitian kali ini akan dibahas mengenai perbandingan antara kedua software tersebut. Pada penelitian yang telah penguji uji. Dapat dilihat bahwa time left Recuva sebagai Software yang lebih baik dari Pandora Recovery. Kemungkinan yang menjadi faktor penting mengapa Recuva banyak dipilih oleh pengguna adalah cara fiturnya lebih bagus dibanding Pandora Recovery. Kata kunci : Pandora Recovery, Recuva, dan Pengembalian Data Windows, hard disk Flash drive, CD, aplikasi recovery

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2018
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 03 Oct 2018 08:42
Last Modified: 03 Oct 2018 08:42
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/37329

Actions (login required)

View Item View Item