SALIVA TIYA ATONAH, 145010003 (2018) PERAN MASYARAKAT DALAM MENGANTISIPASI PERGAULAN BEBAS DI LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL MAHASISWA (Studi Deskriptif di Rw.20 Kelurahan Taman Sari Kota Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS.
Text
1. cover.pdf Download (0B) |
|
Text
7. ABSTRAK.pdf Download (0B) |
|
Text
8. ABSTRACT.pdf Download (0B) |
|
Text
10. BAB I.pdf Download (0B) |
|
Text
11. BAB II.pdf Download (0B) |
|
Text
12. BAB III.pdf Download (0B) |
|
Text
13. BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (0B) |
|
Text
14. BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (0B) |
|
Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (0B) |
Abstract
Lingkungan Rw.20 Kelurahan Tamansari Kota Bandung yang dimana mayoritas penghuninya merupakan mahasiswa yang lebih dominan. Pergaulan bebas di kalangan mahasiswa pada jaman modern ini sudah menjadi hal yang tidak asing lagi bagi sebagian mahasiswa. Sikap cuek atau sikap tidak pedulinya masyarakat ini akan merusak masa depan mahasiswa. Untuk itu diperlukan adanya tindakan atau kepedulian dari masyarakat salah satunya kegiatan sosialisasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif, dengan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah; obs ervasi, wawancara, studi dokumentasi. Subjek dalam penelitian ini adalah Masyarakat yang tinggalnya sudah menetap dan mahasiswa yang tinggal sementara di lingkungan RW.20 Kelurahan Tamansari. Berdasarkan hasil analisis dari penelitian ini, diperoleh data bahwa peran masyarakat di RW.20 kurang berperan dalam mengantisipasi pergaulan bebas hal ini disebabkan karena kurangnya komunikasi atau sosialisasi antar masyarakat dengan mahasiswa. Saran peneliti bagi masyarakat yang tinggal di RW.20 ialah lebih memperhatikan dan peduli terhadap perilaku dan perkembangan para mahasiswa yang tinggal di lingkungan tersebut dan aturan -aturan serta sanksi yang diberikan pada mahasiswa. Kata Kunci : Peran Masyarakat, Mengantisipasi Pergaulan Bebas, Lingkungan Tempat Tinggal Mahasiswa.
Item Type: | Thesis (Skripsi(S1)) |
---|---|
Subjects: | S1-Skripsi |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PPKN 2018 |
Depositing User: | mr Bayu Anggi Pranata |
Date Deposited: | 21 Sep 2018 02:54 |
Last Modified: | 21 Sep 2018 02:54 |
URI: | http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/36558 |
Actions (login required)
View Item |