PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE (MODAL INTI, DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI) SESUAI DENGAN PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 4/POJK.03/2015 TERHADAP RETURN ON ASSETS (Studi Kasus pada Bank Perkreditan Rakyat di Jawa Barat)

FITRI SONIA, 104020419 (2015) PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE (MODAL INTI, DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI) SESUAI DENGAN PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 4/POJK.03/2015 TERHADAP RETURN ON ASSETS (Studi Kasus pada Bank Perkreditan Rakyat di Jawa Barat). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Ekonomi Unpas.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (133kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I Final.pdf

Download (289kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Peraturan Otoritas Jasa Keuangan nomor 4/POJK.03/2015 tentang good corporate governance bertujuan agar BPR melaksanakan tata kelola perusahaan yang berdasarkan prinsip-prinsip keterbukaan (transparency), akuntabilitas (accountability), pertanggungjawaban (responsibility), independensi (independency), dan kewajaran (fairness). Dalam rangka pemenuhan tersebut mekanisme yang harus dipenuhi oleh BPR adalah pemenuhan modal inti, pemenuhan jumlah komisaris, dan pemenuhan jumlah direksi. Return On Assets adalah rasio profitabilitas yang menunjukkan perbandingan antara laba (sebelum pajak) dengan total asset BPR. Rasio ini menggambarkan tingkat efisiensi pengelolaan aset yang dilakukan oleh BPR yang bersangkutan. Penelitian yang dilakukan terhadap BPR di Jawabarat menunjukan adanya pengaruh mekanisme (modal inti, komiaris dan direksi) terhadap ROA. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Kata Kunci : Modal Inti, Komisaris, Direksi, ROA

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi 2010
Depositing User: nining widianingsih
Date Deposited: 11 Apr 2016 03:37
Last Modified: 11 Apr 2016 03:37
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/3073

Actions (login required)

View Item View Item