PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI AIR MANCUR SRI BADUGA SEBAGAI OBJEK WISATA DI KABUPATEN PURWAKARTA

Ilham Yanuar Putra, 132050047 (2017) PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI AIR MANCUR SRI BADUGA SEBAGAI OBJEK WISATA DI KABUPATEN PURWAKARTA. Skripsi(S1) thesis, PERPUSTAKAAN.

[img]
Preview
Text
COVER (2).pdf

Download (98kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I (2).pdf

Download (368kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II (4).pdf

Download (966kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka (2).pdf

Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembar pengesahan (1).pdf

Download (244kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul persepsi masyarakat mengenai taman air mancur sri baduga sebagai objek wisata di kabupaten purwakarta. Penelitian tersebut menggunakan teori persepsi deddy mulyana yang terdiri dari sensasi atnesi dan interpretasi. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk melihat sebaik apa persepsi masyarakat mengenai objek wisata di kabupaten purwakarta dan bagaimana respon pemerintah terhadap persepsi masyarakat purwakarta mengenai objek wisata tersebut. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan pendekatan deskriptif. Data di peroleh melalui wawancara langsung dan langsung ke lapangan untuk mencari fakta yang terjadi di lapangan dan melalui studi pustaka. Unit simplenya yaitu 8 informan kunci dan 1 informan ahli dari pemerintah bidang parawisata kabupaten purwakarta. Berdasarkan hasil penelitian persepsi masyarakat mengenai taman air mancur sri baduga maka diperoleh hasil bahwa objek wisata taman air sri baduga mendapatkan respon positif dari masyarakat purwakarta. Maka dari itu peneliti menyimpulkan bahwa masyarakat purwakarta dapat mendapatkan objek wisata baru di daerahnya dan pemerinta kabupaten purwakarta berhasil membuat persepsi masyarakat menjadi positif terhadap objek wisata tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi 2017
Depositing User: Mr Iwan Ridwan Iwan
Date Deposited: 05 Oct 2017 04:19
Last Modified: 05 Oct 2017 04:19
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/30283

Actions (login required)

View Item View Item