PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING PENGERJAAN PROJECT (STUDI KASUS : PT. GLOBAL ANUGERAH INDONESIA)

Sri Kurniati, Alumni and Agus Hexagraha, DS and Shanti Herliani, DS (2015) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING PENGERJAAN PROJECT (STUDI KASUS : PT. GLOBAL ANUGERAH INDONESIA). Skripsi(S1) thesis, Fakultas Teknik Unpas.

[img]
Preview
Text
Cover_dll_133040274.pdf

Download (265kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak_133040274.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Kata_pengantar_133040274.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab1_133040274.pdf

Download (167kB) | Preview
[img] Text
Bab2_133040274.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (414kB) | Request a copy
[img] Text
Bab3_133040274.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (243kB) | Request a copy
[img] Text
Bab4_133040274.pdf
Restricted to Registered users only

Download (774kB) | Request a copy
Official URL: http://teknik.unpas.ac.id

Abstract

PT. Global Anugerah Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa pembuatan produk TI (Technology Information). Pada PT. Global Anugerah Indonesia, pembuatan software ini disebut dengan sebuah project. Dalam rangka pelaksanaan sebuah project, dibutuhkan adanya pemantauan terhadap berlangsungnya pengerjaan project tersebut. Ketika jadwal kerja telah dipublikasikan dan project mulai berjalan, perhatian harus difokuskan pada ruang lingkup atau kebutuhan project yang telah ditentukan pada tahap perencanaan, kemajuan project, waktu pengerjaan project dan sumber daya manusia yang bertanggung jawab atas project, supaya project dapat terlaksana sesuai target. The Structured Systems Analysis and Design Method (SSADM) merupakan metode pendekatan sistem untuk menganalisis dan mendesain sebuah sistem informasi yang banyak digunakan untuk mengembangkan sebuah sistem dan mempunyai 3 fitur penting yaitu struktur, teknik dan dokumentasi. Oleh karena itu, SSADM dipilih sebagai pedoman dalam melaksanakan penelitian. Penelitian ini bertujuan untuk merancang Sistem Informasi Monitoring Pengerjan Project yang dapat dimanfaatkan bagi project manager dan tim project di PT. Global Anugerah Indonesia sebagai sarana pemantauan dan melaporkan kemajuan project yang sedang dikerjakan. Kata Kunci : Project, Monitoring, SSADM, Sistem Informasi Monitoring Pengerjaan Project, PT. Global Anugerah Indonesia.

Item Type: Thesis (Skripsi(S1))
Subjects: S1-Skripsi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika 2015
Depositing User: Irwan Kustiawan
Date Deposited: 11 Feb 2017 02:36
Last Modified: 11 Feb 2017 02:36
URI: http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/26825

Actions (login required)

View Item View Item